Sebanyak 49 item atau buku ditemukan

Kewirausahaan

Konsep Dasar Kewirausahaan, Perkembangan Bisnis Di Era Digital, Karakteristik Wirausaha Yang Sukses, Ide dan Peluang Bisnis, Kreativitas dan Inovasi, Modal Dasar Kewirausahaan, Peluang dan Tantangan Kewirausahaan, Keunggulan Bersaing Dalam Kewirausahaan, Wirausaha dan Motivasi, Wirausaha dan Pengenalan Potensi Diri, Wirausaha dan Kepemimpinan, serta Wirausaha dan Jaringan Usaha

Konsep Dasar Kewirausahaan, Perkembangan Bisnis Di Era Digital, Karakteristik Wirausaha Yang Sukses, Ide dan Peluang Bisnis, Kreativitas dan Inovasi, Modal Dasar Kewirausahaan, Peluang dan Tantangan Kewirausahaan, Keunggulan Bersaing Dalam ...

Manajemen Mutu Terpadu untuk Pendidikan

Mutu dalam percakapan sehari-hari sebagian besar dipahami sebagai sesuatu yang absolut. Dalam definisi yang absolut, sesuatu yang bermutu merupakan bagian dari standar yang sangat tinggi yang tidak dapat diungguli. Produk-produk yang bermutu adalah sesuatu yang dibuat dengan sempurna dan dengan biaya yang mahal. Produk-produk tersebut dapat dinilai serta membuat puas dan bangga para pemiliknya. Mutu dalam pandangan ini digunakan untuk menyampaikan keunggulan status dan posisi, dan kepemilikan terhadap barang yang memiliki “mutu”, akan membuat pemiliknya berbeda dari orang lain yang tidak mampu memilikinya. Mutu dalam pengertian yang demikian, lebih tepat disebut dengan “high quality” atau “top quality” yang bermakna mutu tinggi. Mutu atau kualitas menjadi isu penting dalam pengelolaan organisasi, perusahaan, ataupun institusi pendidikan. Karena mutu atau kualitas merupakan tujuan dari setiap proses manajemen, maka Manajemen Mutu Terpadu (MMT) menjadi penting untuk diimplementasikan di setiap organisasi, perusahaan, maupun institusi pendidikan. Pembahasan dalam buku ini disajikan dalam 13 Bab yaitu : Bab 1 Konsep Dan Pengertian Manajemen Mutu Terpadu Pendidikan (MMT) Bab 2 Filosofi Mutu Bab 3 Memahami Pelanggan Dan Kepuasannya Bab 4 Perkembangan Mutu Bab 5 Pemikir Mutu: Juran, Deming, Crosby, Ishikawa Dan Feigenbaun Bab 6 Jaminan Mutu (Quality Assurance) Bab 7 Gugus Kendali Mutu Bab 8 Mutu Pendidikan: Mutu Jasa Pelayanan Bab 9 Manajemen Mutu Pendidikan (Indikator) Bab 10 Manajemen Mutu Berbasis Sekolah Bab 11 Peningkatan Mutu Akademik Bab 12 Kepemimpinan Dalam Peningkatan Mutu Pendidikan Bab 13 Benchmarking Mutu Pendidikan

Karena mutu atau kualitas merupakan tujuan dari setiap proses manajemen, maka Manajemen Mutu Terpadu (MMT) menjadi penting untuk diimplementasikan di setiap organisasi, perusahaan, maupun institusi pendidikan.

Profesi Keguruan: Kompetensi dan Permasalahan

Buku ini membahas profesi keguruan secara lengkap, mulai dari konsep profesi keguruan, latar belakang pendidikan guru, kebijakan terkait, peran, kompetensi, supervisi, hingga permasalahan yang dihadapi profesi ini. Bab 1 Konsep Profesi Keguruan Bab 2 Latar Belakang Pendidikan Guru di Indonesia Bab 3 Kebijakan Guru di Indonesia Bab 4 Berbagai Peran Guru di Sekolah Bab 5 Guru Profesional sebagai Komunikator dan Fasilitator Bab 6 Guru Sebagai Konselor Bab 7 Kompetensi Pedagogi Guru Bab 8 Kompetensi Sosial dan Kepribadian Guru Bab 9 Supervisi Pendidikan Bab 10 Permasalahan yang Dihadapi Guru

Di masyarakat ada semacam pendapat bahwa guru-guru zaman dulu lebih kompeten atau lebih baik dibandingkan guru-guru zaman sekarang. Artinya guru-guru produk lembaga pendidikan guru zaman dulu dinilai lebih unggul dibandingkan guru-guru ...

PERILAKU KONSUMEN

Buku Perilaku Konsumen ini disusun oleh para akademisi dan praktisi dalam bentuk buku kolaborasi. Walaupun jauh dari kesempurnaan, tetapi kami mengharapkan buku ini dapat dijadikan referensi atau bacaan serta rujukan bagi akademisi ataupun para profesional mengenal ilmu Perilaku Konsumen. Sistematika penulisan buku ini diuraikan dalam empat belas bab yang memuat tentang konsep perilaku konsumen, segmentasi pasar, motivasi konsumen, kepribadian dan perilaku konsumen, persepsi konsumen, pembelajaran konsumen, pembentuk dan pengubah sikap konsumen, komunikasi dan perilaku konsumen, rujukan dan pengaruh keluarga dalam berperilaku, kelas sosial dalam perilaku konsumen, pengaruh budaya dalam perilaku konsumen, pengaruh promosi dan harga pada konsumen, pengaruh inovasi terhadap perilaku konsumen, dan pengambilan keputusan konsumen.

Buku Perilaku Konsumen ini disusun oleh para akademisi dan praktisi dalam bentuk buku kolaborasi.

KOMUNIKASI KEPERAWATAN (TEORI DAN PENERAPANNYA)

Buku ini disusun oleh sejumlah akademisi dan praktisi sesuai dengan kepakarannya masing-masing. Buku ini diharapkan dapat hadir memberikan kontribusi positif dalam ilmu pengetahuan khususnya terkait dengan Komunikasi Keperawatan (Teori dan Penerapannya). Sistematika buku Komunikasi Keperawatan (Teori dan Penerapannya) ini mengacu pada pendekatan konsep teoritis dan contoh penerapan. Oleh karena itu diharapkan Buku ini dapat menjawab tantangan dan persoalan dalam sistem pengajaran baik di perguruan tinggi dan sejenis lainnya.

Tipe Komunikasi Ada beberapa tipe komunikasi yang sering digunakan oleh seorang komunikator dalam berkomunikasi. Berdasarkan penggunaan kata, pesan yang disampaikan oleh pengirim kepada penerima dapat dikemas secara verbal dengan ...

Pengantar Ekonomi (Mikro dan Makro)

Buku yang ada di hadapan pembaca ini, merupakan hasil Kolaborasi Dosen Lintas Perguruan Tinggi. Pada buku ini terdiri dari: Ruang Lingkup Ekonomi Mikro dan Makro, Teori Perilaku Konsumen dan Produsen, Permintaan, Penawaran dan Ekuilibrium, Konsep Elastisitas, Teori Produksi dan Biaya Produksi, Teori Harga, Pasar Persaingan Sempurna, Pasar Monopoli, Oligopoli dan Monopolistik, Uang dan Lembaga Keuangan, Teori Investasi, Kebijakan Moneter, Kebijakan Fiskal, Pendapatan Nasional, Inflasi dan Pengangguran, Perdagangan Internasional, Pertumbuhan Ekonomi dan Pembangunan Ekonomi.

Buku yang ada di hadapan pembaca ini, merupakan hasil Kolaborasi Dosen Lintas Perguruan Tinggi.

Aneka Desain Model Pembelajaran Bahasa Arab

Buku digital ini berjudul "Aneka Desain Model Pembelajaran Bahasa Arab", merupakan buku yang berisi tentang "Desain Pembelajaran Bahasa Arab" yang dapat memberikan tambahan wawasan pengetahuan dan pencerahan bagi pembaca. Semangat untuk berbagi terutama dalam literasi khazanah pengetahuan Bahasa Arab yang mendasari penerbit menghadirkan konten-konten di buku digital ini. Penerbit berdoa semoga buku digital yang diterbitkan ini bisa bermanfaat dan menjadi bahan pembelajaran serta panduan bagi siapapun juga.

(model pembelajaran adalah suatu rencana atau pola yang dapat digunakan untuk membentuk kurikulum (rencana pembelajaran jangka panjang), merancang bahan-bahan pembelajaran, dan membimbing pembelajaran di kelas atau yang lain (Joyce dan ...

Pendidikan Profesi Keguruan dan Teknologi Pendidikan

Buku ini diharapkan dapat hadir memberi kontribusi positif dalam ilmu pengetahuan khususnya terkait dengan Pendidikan Profesi Keguruan dan Teknologi Pendidikan. Sistematika buku book chapter Pendidikan Profesi Keguruan dan Teknologi Pendidikan ini mengacu pada pendekatan konsep teoritis dan contoh penerapan. Oleh karena itu diharapkan book chapter ini dapat menjawab tantangan dan persoalan dalam sistem pengajaran di perguruan tinggi dan sejenis lainnya.

Aplikasi yang dimaksud adalah sebagai berikut: Pertama, teknologi pendidikan memungkinkan adanya perubahan kurikulum, baik strategi, pengembangan maupun aplikasinya. Teknologi pendidikan mempunyai fuungsi luas, tidak hanya terbatas pada ...

Teori Akuntansi

Konsep Dasar Akuntansi Dan Teori Akuntansi, Penalaran, Rekayasa Pelaporan Keuangan, Aset, Kewajiban, Pendapatan, Biaya, Laba Dan Pengungkapan Dan Sarana Interpretif

Konsep Dasar Akuntansi Dan Teori Akuntansi, Penalaran, Rekayasa Pelaporan Keuangan, Aset, Kewajiban, Pendapatan, Biaya, Laba Dan Pengungkapan Dan Sarana Interpretif

Sistem Informasi Akuntansi

Sistem informasi akuntansi adalah sistem yang dapat memberikan sebuah informasi yang dihasilkan dari rangkaian aktivitas mengumpulkan, mencatat, menyimpan, memproses sampai dengan penyusunan laporan akuntansi yang dapat digunakan untuk mengambil keputusan baik oleh pengguna internal maupun eksternal. Pada Buku ini dijelaskan tentang struktur sistem informasi akuntansi (SIA), sistem informasi akuntansi berbasis komputer, bentuk pengawasan dalam sistem informasi akuntansi, teknik dan dokumentasi sistem, komponen sistem pemrosesan transaksi, hardware dan software komputer, metode pemrosesan data dan file, dan siklus produksi dan keuangan, serta struktur kontroling sistem informasi akuntansi

Sistem informasi akuntansi adalah sistem yang dapat memberikan sebuah informasi yang dihasilkan dari rangkaian aktivitas mengumpulkan, mencatat, menyimpan, memproses sampai dengan penyusunan laporan akuntansi yang dapat digunakan untuk ...