Sebanyak 65 item atau buku ditemukan

Teori dan Perilaku Organisasi

Organisasi adalah sistem kerjasama antara dua orang atau lebih. Organisasi merupakan bentuk kerjasama untuk mencapai tujuan bersama. Organisasi adalah struktur pembagian kerja dan struktur tata hubungan kerja antara sekelompok orang memegang posisi yang bekerjasama secara tertentu untuk bersama-sama mencapai tujuan. Dengan kata lain, organisasi adalah suatu wadah atau tempat di mana orang-orang dapat bersama-sama untuk mencapai suatu tujuan yang telah ditetapkan. Tanpa adanya organisasi, setiap orang tidak akan mengetahui bagaimana cara melaksanakan kerjasama tersebut. Dalam buku ini ada beberapa Bab/sub tema yang akan dibahas antara lain: Bab 1 : Evolusi Teori Organisasi Bab 2 : Struktur dan Desain Organisasi Bab 3 : Perbedaan Individu dalam Sebuah Organisasi Bab 4 : Sikap dan Kepuasan Kerja Bab 5 : Pembentukan Kelompok Kerja dan Tim Pembentukan Kelompok Kerja Bab 6 : Komunikasi dalam Organisasi Bab 7 : Perilaku Saling Percaya dalam Kerjasama Bab 8 : Pemicu adanya Perilaku Politik Bab 9 : Manajemen Perubahan Organisasi

7. Umpan balik (feedback) ialah tanggapan atau respon komunikan mengenai informasi yang didapatnya dari komunikator. 8. Gangguan (noise) adalah setiap hal yang mengganggu jalannya komunikasi. Setiap dimensi komunikasi terdapat gangguan ...

Mengembangkan Jurnalistik Sekolah

Gambaran praktis bagi sekolah dalam mengembangkan aktivitas jurnalistik di sekolah. Aktivitas jurnalistik menjadi salah satu aktivitas pembelajaran sebagai wahana penguatan karakter, literasi, dan penguatan kompetensi.

Gambaran praktis bagi sekolah dalam mengembangkan aktivitas jurnalistik di sekolah. Aktivitas jurnalistik menjadi salah satu aktivitas pembelajaran sebagai wahana penguatan karakter, literasi, dan penguatan kompetensi.

Manajemen Operasional: Teori dan Strategi

Manajemen operasi merupakan kegiatan untuk mengolah sumber daya yang tersedia secara optimal dalam suatu proses transformasi, sehingga menjadi produk yang memiliki manfaat lebih dari sebelumnya. Oleh karena itu, manajemen operasi yang efektif dan efisien dipandang sangat perlu dalam mencapai tujuan perusahaan secara keseluruhan. Seiring perkembangan teknologi yang semakin canggih, perusahaan dituntut beradaptasi sehingga mampu secara berkelanjtan memproduksi produk ataupun jasa dengan kualitas yang terbaik secara efisien tanpa melupakan dampak lingkungan yang dapat merugikan masyarakat. Untuk memahami lebih mendalam mengenai manajemen operasi, buku ini sangat penting dibaca khususnya bagi dosen, mahasiswa/i, dan praktisi yang berminat karena di dalamnya dijelaskan mengenai teori dan starategi manajemen operasi pada beberapa bab berikut ini : Bab 1. Teori Manajamen Operasional Bab 2. Manajemen Operasi dan Produksi Bab 3. Ruang lingkup Manajemen operasi dan produksi Bab 4. Perencanaan Bangunan dan Strategi layout Bab 5. Perencanaan Bangunan Fasilitas Produksi Bab 6. Penentuan lokasi dan fasilitas produksi Bab 7. Strategi Proses Produksi Bab 8. Persaingan Bab 9. Penilaian dan Peningkatan Kerja Bab 10. SDM Dalam Manajemen Operasional Bab 11. SIM Dalam Manajemen Operasional

Manajemen operasi merupakan kegiatan untuk mengolah sumber daya yang tersedia secara optimal dalam suatu proses transformasi, sehingga menjadi produk yang memiliki manfaat lebih dari sebelumnya.

Ekonomi sumber daya alam dan lingkungan

teori dan aplikasi

Selain mengajar , ia juga aktif menulis , baik untuk jurnal ilmiah nasional maupun
internasional . Tulisan ilmiah populernya juga dimuat di media massa . Ia juga
sering menjadi pembicara pada seminar - seminar nasional dan internasional ...

Prophetic Character Building: Tema Pokok Pendidikan Akhlak Menurut al-Ghazali

Tulisan ini mencoba merekonstruksi pemikiran al-Ghazali tentang upaya pembentukan karakter dalam perspektif kenabian (profetik) melalui penyucian dan pemberdayaan rohani, dari rohani buruk menjadi rohani mulia, rohani yang rabbâni hingga menjangkau derajat sufi (waliyullah). Sebuah upaya pemberdayaan segenap potensi manusia dengan substansi hakikinya yang agung guna diantar kembali ke hadrah ilâhiyah. Tulisan ini adalah follow up dari jawaban al-Ghazali, saat kami saling berdekapan erat dalam bilik cahaya dalam ru’yah shādiqah, tentang cara yang ditempuh hingga ia dapat “menemui” al-Haqq. Saat itu iamenjawab: “Takhalluq bi akhlâqillâh.” Buku Persembahan Penerbit PrenadaMediaGroup

Tulisan ini mencoba merekonstruksi pemikiran al-Ghazali tentang upaya pembentukan karakter dalam perspektif kenabian (profetik) melalui penyucian dan pemberdayaan rohani, dari rohani buruk menjadi rohani mulia, rohani yang rabbâni hingga ...

Pendidikan nasional, strategi, dan tragedi

On education policy and national education in Indonesia; collected articles.

... di Taman Mini Indonesia Indah , Presiden Susilo Bambang Yudhoyono
memerintahkan Menteri Pendidikan Nasional Bambang ... Perintah Presiden itu
sangat positif dan perlu ditindaklanjuti karena memberikan harapan baru kepada
dunia ...

Sejarah Peradaban Islam

Nabi Muhammad saw. Lahir (571 M) di kota Mekah. Kota adalah sebuah kota yang sangat terkenal diantara kota-kota Arab baik karena tradisi maupun letak geografisnya. Kota Mekah dilalui oleh jalur perdagangan yang ramai dan makmur dimana agama dam masyarakat Arab ketSika itu mencerminkan realita kesukuan masyarakat Jazirah Arab (Badri Yatim 2004: 9). Kondisi masyarakat Arab pada saat itu sangat jauh dari ajaran Islam yang diistilahkan dengan masa Jahiliyah. Mekah merupakan kota suci yang telah dibangun sejak kedatangan Nabi Ibrahim bersama isteri dan anaknya (Ismail) dalam membentuk tatanan masyarakat yang beradab atau suku Quraisy. Dibangun di atas fondasi iman dan takwa kepada Allah swt. (agama tauhid) sebagai agama yang hanif. Perjalanan waktu lambat laun menyebabkan generasi sesudahnya kurang memperhatikan dan mengamalkan ajaran yang pernah dibawah oleh Nabi Ibrahim dan Ismail yang berdampak pada terkikisnya akidah dan moral bahkan lenyap dari diri mereka atau mayoritas anggota masyarakat.

Peradaban Islam Pascasarjana IAIN Antasari. Banjarmasin. 2013 Shiddiqi, Nourouzzaman, 1996. Jeram-jeram Peradaban Muslim. Pustaka Pelajar, Syaikh, Shafiyyur Rahman al-Mubarakfury. Sirah Nabawih. Cet. I; Jakarta: Pustaka al-Kautsar, ...

Tafsir Perempuan: Antara Doktrin dan Dinamika Kontemporer

Tidak akan memulikan perempuan kecuali lelaki mulia dan tidak akan menistakan perempuan kecuali lelaki nista. Ali bin Abi Thalib * Buku kajian Islam kritis ini menggali dengan mendalam dan detail perkara doktrin, tradisi, dan pergulatan paradigma (tafsir) seputar posisi, peran, dan makna strategis para perempun di dalam Islam. Tajam, menghunjam, dan memperkaya perspektif kita tentang relasi Islam dan perempun di antara bentang panjang tradisi dan dinamika tafsirnya yang luar biasa luasnya.

Ali bin Abi Thalib * Buku kajian Islam kritis ini menggali dengan mendalam dan detail perkara doktrin, tradisi, dan pergulatan paradigma (tafsir) seputar posisi, peran, dan makna strategis para perempun di dalam Islam.