Sebanyak 85 item atau buku ditemukan

Terjemah Matan al-Ghayah wa at-Taqrib - Jinayat dan Qasamah

Daftar Isi Kitab Jinayah A. Pembunuhan B. Syarat Wajib Kisas C. Jenis Diyat 1. Diyat yang diperberat 2. Diyat yang setara dengan diyat pembunuhan 3.

Daftar Isi Kitab Jinayah A. Pembunuhan B. Syarat Wajib Kisas C. Jenis Diyat 1. Diyat yang diperberat 2. Diyat yang setara dengan diyat pembunuhan 3.

MEMBANGUN MORAL DAN ETIKA SISWA SEKOLAH DASAR

Peran serta guru sebagai orang tua di sekolah sangat dibutuhkan, terlebih memberi contoh moral dan etika yang baik. Guru "diGugu lan ditiRu" begitulah pepatah jawa berkata, selain anak melihat gerakan, tingkah laku, dan ucapan kita mereka juga meniru apa yang kita perbuat. diharapakan dengan buku ini, seorang guru mampu memberi contoh, memberi pengetahuan serta dapat mengembangkan Moral dan Etika para siswa.

Peran serta guru sebagai orang tua di sekolah sangat dibutuhkan, terlebih memberi contoh moral dan etika yang baik.

Menggagas Sistem Asuransi Pertanian Syariah

Asuransi pertanian berbasis syariah merupakan jalan keluar untuk masyarakat petani muslim dalam menjamin pengelolaan pertanian dengan mengelola tingkat risiko yang bisa terjadi akibat kegagalan panen. Keberadaan asuransi pertanian berbasis syariah adalah keharusan untuk mencapai salah satu tujuan pemerintah dalam membela dan mendorong petani supaya semakin yakin akan keberpihakan pemerintah untuk para petani. Pola asuransi pertanian syariah menjamin risiko yang bisa muncul dalam pertanian dalam bingkai syariah sehingga memberikan ketenangan batin kepada para petani yang ingin ladang pertaniaannya mendapatkan proteksi yang baik dan benar.

Asuransi pertanian berbasis syariah merupakan jalan keluar untuk masyarakat petani muslim dalam menjamin pengelolaan pertanian dengan mengelola tingkat risiko yang bisa terjadi akibat kegagalan panen.

Evaluasi Dan Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam

Buku ini terdiri dari sembilan pembahasan, yaitu pertama Evaluasi dan Pengembangan Kurikulum PAI, kedua Peran Guru dan Tenaga Kependidikan, ketiga Peran Kepala Sekolah/Madrasah dalam Pengembangan Kurikulum PAI, keempat Media Pembelajaran PAI, kelima Perkembangan Kurikulum Madrasah dan Pesantren Di Indonesia, keenam Prosedur Pengembangan Evaluasi Pembelajaran PAI, ketujuh Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam di Indonesia, kedelapan Pengembangan Alat Evaluasi Jenis Tes dan Non Tes PAI, dan kesembilan Pengembangan Kurikulum Pendidikan Karakter PAI. Sesuai dengan tema yang diusung, hampir semua naskah masih bersifat normatif dan berada dalam aspek tatanan konseptual. Hal ini dapat dimaklumi karena memang kendala yang paling sering ditemukan dalam metode pembelajaran di masa pendemi adalah menghadirkan dimensi baru yang inovatif dalam wilayah garapan pengkajiannya. Meskipun demikian secara keseluruhan tulisan tersebut dapat dinikmati oleh pembaca sebagai referensi yang bisa didiskusikan kembali kapanpun.

Buku ini terdiri dari sembilan pembahasan, yaitu pertama Evaluasi dan Pengembangan Kurikulum PAI, kedua Peran Guru dan Tenaga Kependidikan, ketiga Peran Kepala Sekolah/Madrasah dalam Pengembangan Kurikulum PAI, keempat Media Pembelajaran ...

KEWIRAUSAHAAN (ENTREPRENEURSHIP) DALAM PANDANGAN ISLAM (HISTORIS-POLITIK DAN EKONOMI)

Data BPS pada bulan Februari 2019 menyebutkan bahwa jumlah pengangguran terbuka yang merupakan lulusan universitas mencapai 839.019 orang atau 12% dari total pengangguran yang mencapai 6.816.840 orang. Hal tersebut menekankan bahwa lulusan perguruan tinggi tidak bisa lagi sekedar mengandalkan ijazah untuk mencari pekerjaan, akan tetapi dibutuhkan kemampuan dan keterampilan bagi lulusan universitas sehingga dapat terserap ke dunia industri/usaha. Salah satu langkah alternatif untuk mengatasi permasalahan tersebut adalah dengan menanamkan jiwa wirausaha pada mahasiswa. Universitas sebagai lembaga pendidikan harus turut berperan aktif untuk membangun dan mengarahkan mahasiswanya untuk bergerak dalam dunia wirausaha sebagai upaya menangani masalah pengangguran para lulusannya. Buku yang ada di hadapan pembaca ini menjelaskan mengenai kewirausahaan, analisis bisnis dan studi kelayakan bisnis, aspek pasar dan pemasaran, konsep bisnis dan waralaba, membangun jaringan bisnis dalam persaingan global, nilai-nilai dan etika bisnis dalam agama Islam, serta kewirausahaan dalam perspektif Islam.

Data BPS pada bulan Februari 2019 menyebutkan bahwa jumlah pengangguran terbuka yang merupakan lulusan universitas mencapai 839.019 orang atau 12% dari total pengangguran yang mencapai 6.816.840 orang.

Akselerasi Berpikir Ekstraordinari Merdeka Belajar Pendidikan Jasmani dan Olahraga Era Pandemi Covid-19

Pengalaman empiris para penulis sebagai guru atau dosen bidang keolahragaan di era Pandemi Covid-19, bersamaan dengan kemajuan teknologi digital dan program Pemerintah Indonesia melalui Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Bapak Nadiem Makarim tentang merdeka belajar dan guru penggerak perubahan, memperkaya penulis untuk mengungkap pengalaman empirik yang unik karena kondisinya saat ini diluar dari kebiasaan. Pengalaman empirik tersebut dijabarkan dalam berbagai topik yang menarik dan enak dibaca dalam rangka membangun Sumber Daya Manusia (SDM) unggul, dan berdaya saing tinggi menuju Indonesia emas 2045. Pandemi Covid-19 secara sadar mengubah pikiran manusia untuk selalu care menjaga kesehatan pribadinya. Penyebaran virus corona yang demikian dahsyat sangat mungkin setiap orang tertular terutama yang imunnya rendah yang disebabkan karena beberapa faktor antara lain; usia lanjut, sakit penyakit bawaan, hubungan antar manusia yang kurang peduli dengan protap kesehatan, lingkungan yang kurang sehat, tubuh yang tidak sehat dan bugar dan lain-lain. Kondisi tubuh sehat dan bugar tentu menjadi dambaan setiap insan manusia tanpa terkecuali, dan kondisi ini sesuai dengan capaian target belajar pendidikan olahraga.

Pengalaman empiris para penulis sebagai guru atau dosen bidang keolahragaan di era Pandemi Covid-19, bersamaan dengan kemajuan teknologi digital dan program Pemerintah Indonesia melalui Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Bapak Nadiem ...

TEACHING FROM HOME: dari Belajar Merdeka menuju Merdeka Belajar

Buku dengan judul: “TEACHING FROM HOM: dari Belajar Merdeka menuju Merdeka Belajar” ditulis secara kolaborasi dengan pemikiran masing-masing penulis. Dalam buku ini dibahas, strategi, tantangan, harapan dari beberapa dosen serta aplikasi apa saja yang digunakan disaat mengajar dari rumah. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim menjelaskan “Merdeka Belajar” adalah kemerdekaan berpikir. Kampus/ Sekolah dipacu untuk melakukan proses adaptasi.

Ruang publik di era digital menyuguhkan nilai-nilai yang mencerminkan ... Tidak dapat dielakkan bahwasanya pembelajaran dalam jaringan “daring” mulai banyak ...

Ekonomi Islam : PERSPEKTIF FILSAFAT & ILMU PENGETAHUAN

Filsafat suatu ilmu pengetahuan yang bertujuan untuk mencari kebenaran dengan berpikir secara mendalam, radikal dan mencapai hakekat. Berpikir filsafat adalah kegiatan yang dilakukan kritis dan radikal dengan tujuan untuk memperoleh pengetahuan yang mendasar dan mencapai unsur yang hakiki. Dapat disimpulkan bahwa bermanfaat untuk menganalisa dan mencari solusi dari permasalahan yang ada sesuai dengan realita, serta solusi itu bisa direalisasikan. Filsafat dibutuhkan manusia dalam upaya menjawab pertanyaan yang timbul dalam berbagai lapangan kehidupan manusia. Karena pembatasan itu, ilmu pengetahuan tidak dapat menjawab pertanyaan-pertanyaan tentang keseluruhan manusia. Untuk mengatasi masalah ini, ilmu-ilmu pengetahuan membutuhkan filsafat. Dalam hal inilah filsafat menjadi hal yang penting Buku ini membahas tentang Filsafat dan Ilmu Pengetahuan, Peranan Filsafat dalam Pengembangan Ilmu Pengatahuan, Sejarah Perkembangan dan Pemikiran Filsafat, Perkembangan Pemikiran Filsafat, Epistemologi Ekonomi Islam, Penerapan Ilmu Ekonomi Islam, Dsb.

... economic man” (ekonomi manusia). 3) Landasan filosofis Perbedaan yang sangat mencolok juga terlihat pada landasan ... philosophy” (kebebasan individu berdasarkan filosofi Laissez-faire). Muslim juga menyebutkan bahwa ilmu ekonomi ...

Terjemah Matan al-Ghayah wa at-Taqrib - Waris dan Wasiat

Daftar Isi Bab 1 : Waris A. Ahli Waris Laki-laki B. Ahli Waris Perempuan C. Yang Pasti Mendapat Hak Waris D. Urutan Ashabah E. Kadar Hak Waris F. Yang Mendapat S

Daftar Isi Bab 1 : Waris A. Ahli Waris Laki-laki B. Ahli Waris Perempuan C. Yang Pasti Mendapat Hak Waris D. Urutan Ashabah E. Kadar Hak Waris F. Yang Mendapat S

Belajar Autodidak Menghitung Waris Islam

"""Masalah pembagian harta warisan merupakan hal yang tidak sederhana. Masalah ini tidak hanya terjadi pada zaman sekarang, namun hal ini telah terjadi semenjak zaman para sahabat dengan berbagai variasi masalah. Baik dalam penghitungan furudhul muqaddarah, ‘aul, radd maupun dalam masalah masalah lainnya. Dengan mempelajari buku ini, kita akan mendapat berbagai keuntungan, di antaranya: • Dapat mengetahui sumber-sumber hukum waris, • Dapat menentukan bagian masing-masing ahli waris sesuai kadar penerimaannya. • Dapat menentukan asal masalah. • Dapat menentukan saham setiap ahli waris. • Dapat menentukan jumlah bagian harta peninggalan bagi setiap ahli waris yang berhak. • Dilengkapi dengan contoh-contoh yang memudahkan pembaca untuk mengetahui, mempelajari, dan menerapkannya secara autodidak, lalu menyebarluaskannya kepada seluruh umat muslim, khususnya di Indonesia."""

"""Masalah pembagian harta warisan merupakan hal yang tidak sederhana.