Sebanyak 4 item atau buku ditemukan

INOVASI PEMBELAJARAN “PENINGKATAN KUALITAS GURU”

Buku ini merupakan simbol semangat intelektual dalam mengakaji ilmu pendidikan khususnya tentang inovasi pembelajaran peningkatan kualitas guru yang terbit pada tahun 2022. Kontributor dari buku ini adalah para peneliti dan dosen dari berbagai kampus di Indonesia. Mereka memiliki latar belakang pendidikan yang berbeda. Penulisan buku ini dilandasi atas pentingnya update penelitian terbaru tentang kajian ilmu pendidikan dengan tema tentang Inovasi Pembelajaran Peningkatan Kualitas Guru yang menjadi isu dan problematika saat ini.

Dari uraian di atas dapat dikemukakan, bahwa yang mendorong perlunya dilaksanakan inovasi pendidikan adalah permasalahan atau kelemahan yang ada dalam sistem pendidikan itu sendiri dan faktor permasalahan yang terdapat dari luar sistem ...

CALL FOR BOOK TEMA 1 (Teknologi pendidikan)

Tujuan Pendidikan Elfachmi (2015:16) menjelaskan bahwa tujuan pendidikan adalah untuk memuat gambaran tentang nilai-nilai yang baik, luhur, pantas, benar, dan indah untuk kehidupan, oleh karena itu tujuan pendidikan memiliki dua fungsi: ...

Media Pembelajaran Bahasa Arab

Di era globalisasi yang terus berkembang dan maju, masyarakat dituntut untuk lebih kreatif dalam mengimbangi kemajuan zaman. Sama halnya dunia pendidikan, seorang guru harus extra menguras otaknya guna memilah strategi atau metode yang cocok dan menarik minat siswa untuk mengikuti pelajaran. Agar suasana belajar lebih menyenangkan dan tidak membosankan maka dalam hal ini media sangat berperan penting untuk menghidupkan suasana kelas. Pada awalnya media hanya dianggap sebagai alat bantu mengajar guru yang berupa visual saja. Namun, seiring berjalannya waktu media kini semakin berkembang dan canggih mengikuti kemajuan zaman menjadi alat penyalur pesan yang menunjang PBM. Yang dulu hanya berupa visual, sekarang bisa ditemui media audio visual seperti film, televisi dan lain-lain.

Di era globalisasi yang terus berkembang dan maju, masyarakat dituntut untuk lebih kreatif dalam mengimbangi kemajuan zaman.

CALL FOR BOOK TEMA 4 (MODEL & METODE PEMBELAJARAN)

Buku ini merupakan hasil karya yang dapat dijadikan sumber belajar dan referensi sebagai dasar dalam melakukan pembelajaran. Buku ini diharapkan dapat memberikan kontribusi pada pengembangan ilmu pengetahuan di bidang akademisi sehingga menjadi buku yang signifikan. Untuk memudahkan pembaca dalam memahaminya, penulis menyusun buku ini dalam beberapa bagian bab. Dengan adanya buku ini diharapkan dapat membantu dalam memperluas dan memperdalam pengetahuan mereka untuk melakukan pengkajian pada bidang ilmu yang diperlukan.

Pembahasan Berikut ini merupakan penjelasan mengenai pengaruh model pembelajaran kooperatif dalam proses pembelajaran. Model pembelajaran kooperatif yang dipaparkan yakni TGT, STAD, Jigsaw dan TPS. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif ...