Sebanyak 9 item atau buku ditemukan

Manajemen Risiko Bank Syariah

Pengelolaan keuangan/penyaluran dana yang baik akan menentukan jalannya suatu perbankan tersebut. Pada buku ajar ini akan dibahas secara teoritis dan lengkap bagaimana dalam pengelolaan risiko dari segala aktifitas perbankan, dengan tujuan untuk meminimalisir risiko yang terjadi baik dalam melakukan pembiayaan atau aktifitas lainnya. Seperti proses identifikasi risiko, keputusan dalam memberikan pembiayaan, target pembiayaan, Jenis-Jenis Risiko Pada Perbankan Syariah, Proses manajemen risiko. Risiko Operasional, risiko pembiayaan Bank, Risiko Pasar dan bentuknya, Risiko Strategis Bank Syariah, risiko Reputasi, Manajemen aset liabilitas dan likuiditas.

Risiko Operasional, risiko pembiayaan Bank, Risiko Pasar dan bentuknya, Risiko Strategis Bank Syariah, risiko Reputasi, Manajemen aset liabilitas dan likuiditas.

Model Manajemen Dana Wakaf Kuwait

Buku ini membahas tentang Wakaf yang merupakan sebuah lembaga yang memiliki potensi luas di berbagai bidang. Seperti misalnya, sebagai pengembangan produktif di kegiatan-kegiatan sosial, ekonomi, dan kebudayaan, khususnya Islam. Oleh karena itu, pengembangan sinergi peran lembaga wakaf di berbagai Negara Islam diperlukan untuk menjadi solusi kekuatan ekonomi. Berkenaan dengan itu, Kuwait Awqaf Public Foundation (KAPF) dan Islamic Research and Training Institute a Member of Islamic Development Bank Group memulai langkah awal kerjasama dan peran lembaga wakaf dengan mengadakan simposium yang di hadiri oleh beberapa negara.

Donna, Duddy Roesmara, Penerapan wakaf Tunai Pada Lembaga Keuangan Publk Islami, Journal Of Islamic Business And Economics ... Hassan, M. Kabir, An Integrated Poverty Alleviation Model Combining Zakat, Awqaf and Micro-Finance at Seventh ...

Integrasi Perencanaan Keuangan Religiusitas Profesional Muslim melalui Lembaga Keuangan Syariah di Indonesia

Harta dalam perspektif Islam, di samping memiliki fungsi ekonomi juga memiliki fungsi sosial keagamaan. Tujuan pemanfaatan harta dapat dikategorikan kepada dua, untuk pemenuhan kebutuhan hidup dan untuk ibadah. Tujuan pemanfaatan harta untuk tujuan ibadah dapat digolongkan kepada dua, yaitu pertama untuk ibadah individual, yaitu zakat, haji, umrah, dan qurban. Kedua untuk ibadah sosial dapat dibedakan padainfak untuk kaum kerabatdan infak secara umum, yaitu infak untuk fakir miskin, ibn sabil, masjid, lembaga-lembaga sosial dan lain-lain, shadaqah, hibah, wasiat, dan wakaf.

Harta dalam perspektif Islam, di samping memiliki fungsi ekonomi juga memiliki fungsi sosial keagamaan.

Ekonomi Mikro Islam

Pada pokoknya mendirikan suatu bangunan itu dmulai dengan meletakkan fondasi (foundation)) yang kuat. Di atasnya dibangun lantai dasar (ground floor). Di atas lantai dasar ditegakkan tiang-tiang penyengga (pillar). Dalam sistem rumah Jawa, pendopo di bagian tengannya ditegakkan 4 tiang utama yang disebut soko-guru (main pillar). Lalu dibangun flafon (plafond). Dan paling atas dibangun atap (roof). Pada bangunan rumah itu tentu ada pintu-pintu (door) yang merupakan ruang masuk dan keluar dan jendela (window) yang menghubungkan ruang dalam dan dunia luar. Sudah barang tentu masalahnya adalah, bagaimana menginterpretasi bangunan rumah atau gedung itu dengan bangunan ekonomi yang sifatnya abstrak. Interpretasi itu adalah material atau bahan-bahan bangunan. Dalam Ekonomi Islam, bahan bangunan itu adalah ajaran Islam yang bersumber dari al Qur’an dan Sunah serta tradisi pemikiran yang telah dikembangkan oleh para ulama, filsuf dan tindakan-tindakan para pemimpin Islam, seperti para sahabat dan pemimpin-pemimpin berikutnya yang dicatat dalam sejarah perkembangan perekonomian. Suroso Imam Djazuli dari Universitas Erlangga bahkan berpendapat bahwa hakekat Ekonomi Islam itu adalah praktek kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh Nabi dan para sahabatnya.

... Islam jika pasar dalam situasi normal. Hanbali menolak keras kebijakan ... Islamic Microeconomic, (Jakarta: Muamalat Institute, 2001), hlm. 4 4 Adiwarman A, Karim, Sejarah Pemikiran Ekonomi Islam (Jakarta: PT. 170 | Ekonomi Mikro Islam.

Fiqh Muamalah II

... , Allah berfirman yang berbunyi: ... 7 Wiroso, Penghimpunan Dana dan Distribusi Hasil Usaha Bank Syariah, (Jakarta: Grasindo, 2005), hlm. 21. 8 Mardani, Fiqih Muamalah, Juli 2013. hlm. 282 9 Ismail. Fiqih Muamalah II 42.

Nilai-Nilai dan Praktik Moderasi Beragama Berbasis Kearifan Lokal di Sumatera Utara

Indonesia memilki sejarah kelam dalam hubungan antar agama, padahal negeri ini terkenal sebagai negeri yang santun dan toleran. Setidaknya terjadi kerusuhan Poso di Sulawesi Tengah yang melibatkan kelompok muslim dan Kristen pada Desember 1998 dan April-Juni 2000. Kerusuhan yang terjadi beberapa fase inisebenarnya disebabkan oleh miskomunikasi bukan karena faktor agama (Mappangara, 2000). Namun begitu konflik membesar kedua kelompok agama tersebut saling berhadap-hadapan dalam pertikaian fisik, bahkan saling membunuh. Kejadian lain yang ditengarai sebagai konflik agama terbesar dalam sejarah sosial-politik di Indonesia terjadi di Ambon pada tahun 1999. Konflik ini telah berlalu namun terkadang masih muncul letupan-letupan kecil hingga tahun 2011

Indonesia memilki sejarah kelam dalam hubungan antar agama, padahal negeri ini terkenal sebagai negeri yang santun dan toleran.

Fiqih Muamalah 1

Harta dalam bahasa Arab disebut al-mal (لاملا) yang berasal dari kata اليم ـ ليمي ـ لام yang berarti condong, cenderung, dan miring. Manusia cenderung ingin memiliki dan menguasai harta. Harta (al-mal) menurut kamus Al-muhith tulisan Alfairuz Abadi adalah: ءيش لك نم هت ك ـ�م ام “Segala sesuatu yang engkau punyai”.

Harta dalam bahasa Arab disebut al-mal (لاملا) yang berasal dari kata اليم ـ ليمي ـ لام yang berarti condong, cenderung, dan miring.

Sejarah pertumbuhan bahasa Melayu

History of the Malay language.

Pedagang Arab yang dimaksudkan di sini tidak semestinya beragama Islam
kerana hubungan di antara Arab dan alam Melayu telah wujud sejak zaman
sebelum ... Kesusasteraan Melayu lama dari warisan peradaban Islam , 1983 ,
m.s. 10 .