Sebanyak 218 item atau buku ditemukan

Perencanaan Pembelajaran Untuk Kejuruan

Guru adalah pendidik profesional dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, menilai, dan mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini, pendidikan dasar, pendidikan formal, dan pendidikan menengah. Dalam Undang-Undang Nomor 14 Pasal 20 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen, tertulis bahwa dalam melaksanakan tugas keprofesionalannya, guru berkewajiban: (a) merencanakan pembelajaran, melaksanakan proses pembelajaran yang bermutu serta menilai dan mengevaluasi hasil pembelajaran; (b) meningkatkan dan mengembangkan kualifikasi akademik dan kompetensi secara berkelanjutan sejalan dengan perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni. Terkait dengan tugas tersebut, maka guru harus mempersiapkan rencana pelaksanaan pembelajaran yang tepat dan benar agar dapat menjalankan tugasnya dengan baik sesuai dengan tujuan yang diharapkan. Buku Perencanaan Pembelajaran untuk Kejuruan ini, disusun untuk para calon guru SMK dalam mempersiapkan rencana pelaksanaan pembelajaran sebagai langkah awal dalam mengajar. Buku ini diperuntukkan untuk mahasiswa program studi pendidikan vokasional dan calon guru SMK karena memuat contoh-contoh yang terkait dengan bidang produktif khususnya bidang rekayasa bangunan. Ruang lingkup buku Perencanaan Pembelajaran untuk Kejuruan ini membahas materi tentang perencanaan pembelajaran dengan dua dimensi, yaitu bagian I esensi dan bagian II bidang penerapan. Peta konsep dari isi buku ini dapat divisualisasikan pada ilustrasi. Pembahasan tentang esensi mencakup tentang konsep pembelajaran terkini dan kurikulum yang digunakan saat ini. Bidang penerapan menguraikan tentang penyusunan perencanaan pembelajaran. Buku persembahan penerbit PrenadaMedaiGroup

Strategi pembelajaran diterjemahkan dari instructional strategy. Menurut
Reigeluth (2007) bahwa strategi pembelajaran sebagai metodemetode untuk
memanipulasi unsurunsur pengetahuan. Merupakan metodemetode untuk
memanipulasi ...

Voluntary Action in Education

theology in which the Sirat - ul - Nabi is highlighted so that the Muslim students
may have a clear picture of the Holy Quran , the sayings of the prophet ( SAW )
and the mornings and evenings of the prophet ( SAW ) . Teachers are the key to
the ...

Principles of Education as Mentioned in the Quran

Cairo , Egypt , 1979 . Al - Sabuni , M.A. Min Kunuz Al - Sunna ( From the
Treasures of the Prophet's Way of Life ) . Al - Kazali - Bookstore , Damascus ,
Syria , 1981 . Ali , A. Gusuf ( Translator ) . The Holy Quran . The Murray Printing
Company ...

Madrasa Education in India, Eleventh to Twenty First Century

This Book Comprises Of The Papers Presented At The National Seminar On Madrasa Education In India In October 2002 Celebrating The Completion Of A Thousand Years Of Madarsa Education In India. They Examine The History And Contribution Of Madarasas To Indian Society And Culture.

—Dr. NasimAkhtar Islam not only gives due respect to the women but it also
draws great attention to their education. ... The wives of the Prophet would learn
the Holy Quran and traditions in the company of Muhammad (PBUH) and they
played ...

Belajar dan Pembelajaran

Buku ini menjelaskan konsep belajar dan pembelajaran beserta berbagai hal kaitanya dengan kegiatan pembelajaran. Belajar merupakan suatu proses aktivitas mental yang dilakukan seseorang untuk memperoleh suatu perubahan tingkah laku yang bersifat positif dan menetap relatif lama melalui latihan atau pengalaman yang menyangkut aspek kepribadian baik scara fisik ataupun psikis, sedangkan pembelajaran adalah suatu proses yang dilakukan oleh individu dengan bantuan guru untuk memperoleh perubahan perubahan perilaku menuju pendewasaan diri secara menyeluruh sebagai hasil dari interaksi individu dengan lingkunganya. Belajar dan pembelajaran merupakan hal yang sangat penting, dengan adanya proses belajar dan pembelajaran maka akan tercipta pengetahuan baru yang lebih baik. Mahasiswa sebagai calon pendidik di kemudian hari harapanya bisa menguasai pembelajaran dengan baik, dengan disususnya bahan ajar ini maka harapanya mahasiswa bisa lebih memahami belajar dan pembelajaran lebih mendalam serta dapat mengaplikasikanya dengan baik.

Buku ini menjelaskan konsep belajar dan pembelajaran beserta berbagai hal kaitanya dengan kegiatan pembelajaran.

Literasi Al-Qur'an: Model Pembelajaran Tahsin-Tilawah Berbasis Talqin-Taqlid

Pembelajaran Al-Qur’an selalu menjadi fokus utama dan pertama dalam pendidikan agama Islam (PAI). Tuntutan ini mengharuskan penulis untuk mencari metode dan strategi pengajaran Al-Qur’an yang sempurna. Buku ini berisi penjelasan dari hasil penelitian yang berfokus pada bagaimana mensukseskan guru dan pebelajar secara nyata mencapai tujuan pembelajaran. Pada kasus guru, bagaimana mengarahkan siswa mereka untuk terlibat semaksimal mungkin meskipun pembelajaran dilakukan berpusat pada guru (teacher centered) dengan melakukan komunikasi secara efektif. Pada kasus siswa, buku ini akan lebih berfokus pada bagaimana motivasi belajar Al-Qur’an dan manajemen diri dapat berpengaruh terhadap keberhasilan belajar siswa. Pandangan terakhir, strategi pembelajaran Al Qur’an adalah subjek yang paling penting dalam buku ini. Strategi pembelajaran akan menjadi penentu utama bagaimana siswa dapat berproses dalam meningkatkan kemampuan belajar membaca Al-Qur’an. Sejumlah tinjauan dan survei telah dilakukan untuk menemukan formulasi pembelajaran yang sesuai dengan harapan. Pada buku ini, akan dipaparkan secara jelas mengenai bagaimana strategi pembelajaran berperan penting, dan mendemonstrasikan bagaimana mendesain strategi pembelajaran Al-Qur’an yang efektif berdasarkan hasil tinjauan dan riset. Strategi pembelajaran Tahsin-Tilawah berbasis Talqin-Taqlid adalah sebuah strategi yang coba untuk kami kenalkan kepada siswa, terutama untuk mereka yang telah menginjak remaja dan dewasa seperti di Universitas. Gender sebagai isu utama dalam pembelajaran Al-Qur’an juga akan dibahas secara khusus sebagai faktor yang mempengaruhi kesuksesan belajar Al-Qur’an. Ditambah lagi bahasan mengenai integrasi teknologi dalam pembelajaran Al-Qur’an menjadikan buku ini adalah ulasan mutakhir. Diharapkan buku ini menyediakan informasi untuk pembelajaran Al-Qur’an yang sesuai dengan perkembangan teknologi di era digital. Prinsip kami adalah membelajarkan Al-Qur’an dengan tetap berpegang pada prinsip kultural “dari hati ke hati”, namun mengikuti perkembangan zaman, khususnya penggunaan teknologi informasi tepat guna.

2012. ‚Learning with ComputerBased Multimedia: Gender Effects on Efficiency.‛ Journal of Educational Computing Research 47 (4): 387–407. https://doi.org/10.2190/EC.47.4.c. Price, Fiona, and Karima Kadi‐Hanifi. 2011. ‚E‐motivation!

Nalar Kritis Pendidikan

Kualitas pemikiran di masa depan ditentukan oleh kualitas pendidikan saat ini. Proses pembelajaran formal anak didik menentukan arah masa depan mereka. Dalam konteks ini, Dr. M. Arfan Mu’ammar mengemukakan isu-isu penting dari pendidikan yang butuh untuk dikaji ulang. Robert John Pope, Direktur Equal Access International, Australia. Buku “Nalar-Kritis Pendidikan” karya Dr. M. Arfan Mu'ammar ini memberi kita banyak insight bagaimana memecahkan masalah pendidikan di Indonesia... Sebuah percikan pemikiran yang sangat aktual dan mencerahkan Dr. Budhy Munawar-Rachman, Aktivis di Yayasan The Asia Foundation dan Living Values Education. * Merebaknya anarkisme moral etis siswa, baik di sekolah maupun di luar sekolah mencerminkan terjadinya dekadensi nalar-etis, nalar-literasi dan nalar ilmiah dalam kehidupan bangsa. Situasi pendidikan kita seakan paradoksal. Secara konseptual, tujuan pendidikan begitu luhur, namun secara operasional terdapat jurang yang kian lebar antara idealitas pendidikan dan realitas pembumiannya. Buku ini mencoba mengurai berbagai persoalan pelik pendidikan, sekaligus menawarkan solusi alternatif yang bisa kita manfaatkan untuk kebaikan pendidikan di masa-masa yang akan datang. Selamat menikmati!

Proses pembelajaran formal anak didik menentukan arah masa depan mereka. Dalam konteks ini, Dr. M. Arfan Mu’ammar mengemukakan isu-isu penting dari pendidikan yang butuh untuk dikaji ulang.