
KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN KONFLIK DALAM KEPERAWATAN
Buku Ajar Kepemimpinan dan Manajemen Konflik dalam Keperawatan ini terdiri atas lima bab, yang membahas pendahuluan; kepemimpinan dalam keperawatan ; konflik dalam keperawatan; manajemen konflik dalam keperawatan; kesimpulan dari bahan ajar yang ada dalam penulisan buku ini. Penyusunan buku ini disesuaikan dengan Garis-Garis Besar Pengajaran di Pendidikan Tinggi Keperawatan. Sesuai dengan sasaran pengguna buku ini, yaitu mahasiswa dan praktisi keperawatan. Penulis melakukan pendekatan praktis dan penyajian teoretik berdasarkan Kurikulum Pendidikan Tinggi Keperawatan di Indonesia sehingga buku ini dapat digunakan oleh mahasiswa S1 Keperawatan maupun D3 Keperawatan. Soal-soal latihan uji kompetensi di setiap akhir bab membantu pembaca untuk memahami topik yang disajikan di setiap bab. Soal uji kompetensi ini akan membantu mahasiswa dalam menghadapi ujian kompetensi nasional.
- ISBN 13 : 6236481814
- ISBN 10 : 9786236481813
- Judul : KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN KONFLIK DALAM KEPERAWATAN
- Pengarang : , Nurul Haflah S.Kep., Ns., M.Kep., , Rina Ramadhani Sidabutar, S.Kep., Ns., M.Kep., Youlanda Sari, S.Kep., Ns., M.Kep., , dr. Fithria Aldy, M.Ked.(Oph), Sp.M(K)., ,
- Kategori : Education
- Penerbit : Yayasan Pendidikan Cendekia Muslim
- Bahasa : id
- Tahun : 2021
- Halaman : 96
- Google Book : https://play.google.com/store/books/details?id=X5VaEAAAQBAJ&source=gbs_api
-
Ketersediaan :
Buku Ajar Kepemimpinan dan Manajemen Konflik dalam Keperawatan ini terdiri atas lima bab, yang membahas pendahuluan; kepemimpinan dalam keperawatan ; konflik dalam keperawatan; manajemen konflik dalam keperawatan; kesimpulan dari bahan ajar ...