Sebanyak 2088 item atau buku ditemukan

Lembaga Ekonomi dan Keuangan Syariah

Buku ini merupakan pegangan wajib bagi mahasiswa ekonomi dan syariah. Pada bab awal diuraikan Islam sebagai rahmat bagi seluruh alam pemikiran, dilanjutkan dengan peta pemikiran ekonomi islam yang terdiri dari transaksi bisnis yang halal dan haram. Dengan landasan tersebut, kemudian dibahas konsep operasional lembaga ekonomi dan keuangan syariah di indonesia satu persatu, mulai dari perbankan syariah, lembaga keuangan mikro syariah, sampai pada lembaga ekonomi syariah seperti lembaga zakat dan wakaf. diharapkan pembaca dengan cepat memperoleh informasi dan pemahaman yang lengkap mengenai operasional lembaga keuangan dan ekonomi yang ada di indonesia.

... Islamic Economy,Paper Subaitted for the 4th International Conference on Islamic Economics and Banking, Loughborough ... Moneter yang Adil, (terjemahan), Yogyakarta: PT. Dana Bhakti Prima Yasa, 1997. M. Najmuddin Zuhdi, Imron Rosyadi ...

Konsep Dasar Pengajaran & Pembelajaran Pendidikan Islam

Buku pendidikan agama islam yang berjudul Konsep Dasar Pengajaran & Pembelajaran Pendidikan Islam merupakan buku karya Zulkifili, dkk. Buku ini cukup banyak memberikan perhatian, motivasi dan pandangan hidup yang bersifat universal sebagai bagian dari sinyal kehidupan untuk memacu manusia dalam mengeksplorasi dan mengembangkan ilmu pengetahian dan teknologi. Buku Konsep Dasar Pengajaran & Pembelajaran Pendidikan Islam membahas tentang pendidikan agama islam, mulai dari hakikat, interpretasi, karakteristik, ruang lingkup, metode pembelajaran, model dan prinsip pembelajaran, hingga strategi dan rancangan pengembangan. Daftar isi buku ini meliputi : Bab 1 Pendidikan Agama Islam Bab 2 Hakikat Pendidikan Islam Bab 3 Ruang Lingkup Pendidikan Agama Islam Bab 4 Metode Pendidikan Agama Islam Bab 5 Model-Model Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Bab 6 Strategi Pengembangan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Bab 7 Rancangan Pengembangan Pembelajaran PAI Spesifikasi buku ini meliputi : Kategori : Pendidikan Agama Islam Penulis : Zulkifili, dkk. E-ISBN : 978-623-02-5645-5 Ukuran : 15.5x23 cm Halaman : 103 Tahun Terbit : 2022 Penerbit Deepublish adalah penerbit buku yang memfokuskan penerbitannya dalam bidang pendidikan, terutama pendidikan tinggi (universitas dan sekolah tinggi).

Buku Konsep Dasar Pengajaran & Pembelajaran Pendidikan Islam membahas tentang pendidikan agama islam, mulai dari hakikat, interpretasi, karakteristik, ruang lingkup, metode pembelajaran, model dan prinsip pembelajaran, hingga strategi dan ...

Ekonomi Islam dan mekanisme pasar

refleksi pemikiran Ibnu Taymiyah

On economic system based on Islamic law and its implementation in Indonesia.

DETAIL Format : Soft Cover Penulis : Ahmad Dakhoir dan Itsla Yunisva Aviva Jumlah Halaman : 213 Penerbit : Laksbang Grup Tanggal Terbit : 24 Januari 2017 ISBN : 9786026025784 Berat : 0.3 kg Panjang : 23 cm Lebar : 16 cm Bahasa : Indonesia

Manajemen Perencanaan Keuangan

Buku Manajemen Perencanaan Keuangan Pribadi ini adalah buku yang berisi pengetahuan mengenai bagaimana kita mengatur dan merencanakan tujuan-tujuan keuangan pribadi ataupun keluarga serta bagaimana cara untuk mencapainya sehingga kita mampu mencapai kehidupan yang sejahtera. Selama masa sekolah secara formal, kita mempelajari berbagai ilmu tetapi biasanya pengetahuan mengenai perencanaan keuangan pribadi tidak diajarkan. Padahal pengetahuan ini merupakan life skills yang sangat diperlukan dalam menghadapi kehidupan modern yang semakin rumit Buku persembahan penerbit PrenadaMediagroup

Buku Manajemen Perencanaan Keuangan Pribadi ini adalah buku yang berisi pengetahuan mengenai bagaimana kita mengatur dan merencanakan tujuan-tujuan keuangan pribadi ataupun keluarga serta bagaimana cara untuk mencapainya sehingga kita mampu ...

Akuntansi Manajemen

Pengertian Akuntansi Manajemen, Peran Dan Sejarah Akuntansi Manajemen, Konsep Dasar Akuntansi Manajemen, Fungsi Dan Penerapan Akuntansi Manajemen, Perbedaan Akuntansi Keuangan Dan Akuntansi Manajemen, Hubungan Antara Aktivitas Manajemen Dengan Aktivitas Akuntansi Manajemen, Tugas Tugas Akuntansi Manajemen, Sistem Informasi Akuntansi Manajemen, Peranan Akuntansi Manajeme, Perkembangan Akuntasi Manajemen, Konsep Biaya Dan Aliran Biaya, Perilaku Biaya, Akuntansi Manajemen Vs Manajemen Biaya.

... manajemen (management accounting information system) adalah sistem informasi yang menggunakan input untuk menghasilkan output dan memprosesnya untuk mencapai tujuan manajemen tertentu. Proses dapat digambarkan dengan aktivitas seperti ...

Sejarah Lengkap Islam Jawa

Menelusuri Genealogi Corak Islam Tradisi

Islam di Jawa tidak dapat dipisahkan dari budaya Jawa itu sendiri. Ibarat kata, Islam di Jawa memiliki konsep keberagaman sekaligus budaya dalam satu napas. Konsep ini tentu baik untuk dilestarikan. Sebab, dengan begitu, semangat nilai-nilai budaya dalam masyarakat tidak akan hilang dengan adanya Islam, bahkan pola Islam yang rahmatan lil ‘alamin akan menemukan wajahnya di tengah-tengah masyarakat. Nah, buku karya Husnul Hakim ini penting dibaca bagi masyarakat yang ingin mengetahui alur sejarah masuknya Islam ke Jawa, agar umat Islam mampu memaknai Islam dan kejawaannya secara bersamaan. Dengan demikian, diharapkan masyarakat Indonesia, khususnya Jawa tidak beranggapan bahwa Islam harus berwajah Arab. Perlu ditegaskan bahwa Arab memang tempat kelahiran Nabi Muhammad Saw sebagai utusan untuk menyebarkan Islam. Namun, bukan berarti segala sesuatu yang berasal dari Arab mencerminkan wajah Islam yang rahmatan lil ‘alamiin. Dengan begitu, semua amalan Islam di Indonesia akan tercipta. Selamat membaca!

Nah, buku karya Husnul Hakim ini penting dibaca bagi masyarakat yang ingin mengetahui alur sejarah masuknya Islam ke Jawa, agar umat Islam mampu memaknai Islam dan kejawaannya secara bersamaan.

Islam mengokohkan peradaban negeri

fikrah cendikiawan Muslim

Juga tugas mulia sebagai penggalang ukhuwah, cendekiawan muslim harus proaktif menjadi rekonsiliator, bersikap, dan bertindak untuk menyebarkan spirit fastabiqul khoirot dan menunjukkan wajah Islam sebagai rahmatan lil alamin. Semoga!