Sebanyak 42 item atau buku ditemukan

Perilaku konsumen Muslim dalam konsumsi makanan halal

Consumer behavior of Muslims on halal foods in Bali; collection of articles.

Consumer behavior of Muslims on halal foods in Bali; collection of articles.

Studi Perilaku Konsumen Perbankan Syariah

Buku ini merupakan luaran penelitian yang penulis lakukan pada tahun 2007 yang didanai oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Kemenristek Dikti dengan judul penelitian yakni Preferensi Masyarakat Kota Medan terhadap Bank Syariah. Penelitian tersebut dikemas menjadi buku referensi yang menggambarkan tentang perilaku konsumen khususnya untuk konsumen perbankan syariah di Kota Medan. Perilaku yang ditelaah adalah tentang sikap, pengetahuan dan keputusan konsumen. Dari hasil studi ditemukan bahwa pengetahuan dan sikap memiliki korelasi yang signifikan dengan keputusan penerimaan bank syariah. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi tambahan referensi untuk studi-studi perilaku konsumen khususnya untuk konsumen perbankan Islam atau perbankan Syariah.

Penelitian ini diharapkan dapat menjadi tambahan referensi untuk studi-studi perilaku konsumen khususnya untuk konsumen perbankan Islam atau perbankan Syariah.

Perilaku Konsumen

Strategi dan Teori

Buku ini terdiri dari beberapa bab yaitu Analisis Perilaku Konsumen, Perubahan Dan Tantangan Yang Dihadapi Perusahaan, Keterlibatan Dan Persepsi, Lingkungan Subbudaya Dan Demografi, Kualitas Jasa Dan Loyalitas Konsumen, Keputusan Pembelian Konsumen, Pembelajaran Konsumen, Motivasi Konsumen, Sikap Dan Kepuasan Konsumen, Sikap Dan Kepercayaan Konsumen, Komunikasi Konsumen, Keluhan Konsumen. Perilaku konsumen Perilaku konsumen adalah proses dan aktivitas ketika seseorang berhubungan dengan pencarian, pemilihan, pembelian, penggunaan, serta pengevaluasian produk dan jasa demi memenuhi kebutuhan dan keinginan. Perilaku konsumen merupakan hal-hal yang mendasari konsumen untuk membuat keputusan pembelian. Analisis Perilaku Konsumen, Perubahan Dan Tantangan Yang Dihadapi Perusahaan, Keterlibatan Dan Persepsi, Lingkungan Subbudaya Dan Demografi, Kualitas Jasa Dan Loyalitas Konsumen, Keputusan Pembelian Konsumen, Pembelajaran Konsumen, Motivasi Konsumen, Sikap Dan Kepuasan Konsumen, Sikap Dan Kepercayaan Konsumen, Komunikasi Konsumen, Keluhan Konsumen. Akan lebih menarik jika pemasar mengetahui kemauan konsumen dengan tepat. Studi perilaku konsumen juga membantu perusahaan dan organisasi meningkatkan strategi pemasaran mereka dengan memahami secara psikologi bagaimana konsumen berpikir, merasa, mempunyai alasan, dan memilih berbagai alternatif (misalnya: merek, produk, dan akan dijual kemana); bagaimana konsumen dipengaruhi oleh lingkungannya (misalnya, budaya, keluarga, media); hingga perilaku konsumen saat berbelanja atau membuat keputusan pemasaran lainnya. Selain itu juga adanya keterbatasan pengetahuan konsumen dalam kemampuan mengolah informasi sehingga mempengaruhi keputusan membeli.

Perilaku konsumen Perilaku konsumen adalah proses dan aktivitas ketika seseorang berhubungan dengan pencarian, pemilihan, pembelian, penggunaan, serta pengevaluasian produk dan jasa demi memenuhi kebutuhan dan keinginan.

Manajemen Perilaku Konsumen dan Loyalitas

Penulis: Hengki Mangiring Parulian Simarmata, Erika Revida, Iskandar Kato, Hijrayanti Sari, Sudung Simatupang, Andriasan Sudarso, Muhamad Faisal, Diena Dwidienawati Tjiptadi, Sisca, Martono Anggusti, Yurilla Endah Muliatie xiv; 210 hlm; 16 x 23 cm ISBN: 978-623-342-112-6 Cetakan 1, Juni 2021 Buku ini mengulas tentang bagaimana memahami konsumen dalam menjalankan bisnis. Dengan memahami konsumen diharapkan pebisnis mampu merumuskan strategi pemasaran yang efektif dan efisien demi tercapainya tujuan perusahaan. Adapun tujuan dari buku ini untuk membantu mahasiswa, akademisi dan praktisi memahami perilaku konsumen dan meningkatkan loyalitas konsumen terhadap perusahaan. Buku ini terdiri dari 11 Bab dengan masing –masing bahasan sebagai berikut Bab 1. Analisis Perilaku Konsumen Bab 2. Motivasi dan Kebutuhan Bab 3. Pengetahuan dan Persepsi Konsumen Bab 4. Pengolahan Informasi Bab 5. Pembelajaran Konsumen Bab 6. Sikap Konsumen Bab 7. Lingkungan Budaya, Demografi, Ekonomi dan Sosial dan Situasi konsumen Bab 8. Proses Pengambilan Keputusan Bab 9. Loyalitas Konsumen Bab 10. Tanggungjawab Sosial Kepada konsumen Bab 11. Penelitian Perilaku Konsumen

Kotler dan Amstrong, (2009), kepuasan konsumen eksternal dipengaruhi pula oleh kualitas pelayanan purna jual. Uraian tersebut, menyimpulkan bahwa pemasok dan konsumen adalah setiap orang atau badan yang datang dari dalam perusahaan ...