Sebanyak 14 item atau buku ditemukan

Mendesain Model Pembelajaran Inovatif, Progresif, Dan Konteksual

Sesuai dengan amanat Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) yang telah diimplementasikan melalui Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP), bahwa guru sebagai agen pembelajar harus mampu menyajikan proses pembelajaran secara kontekstual dengan melibatkan langsung peran serta peserta didik secara aktif (student centre). Sebaik apa pun substansi materi ajar, tetapi jika guru tidak mampu mengemas secara apik dalam penyampaiannya, maka substansi tersebut tidak akan sampai kepada peserta didik. Dan bahkan, bisa jadi peserta didik menjadi jenuh, bosan, dan kurang memiliki responsibilitas dan antusiasme dalam proses pembelajaran. Untuk itulah guru harus mampu meramu pembelajarannya menjadi menarik, efektif, inovatif, dan sehingga mampu mendorong aktivitas dan kreativitas peserta didik. Buku persembahan penerbit PrenadaMediaGroup

... 2010); Desains Pengembangan Pembelajaran Tematik bagi Anak Usia Dini TK/RA dan Anak Usia Awal SD/MI (Kencana Prenadamedia Group, 2011-2012); Panduan Lengkap Penelitian Tindakan Kelas, Teori & Praktik (Prestasi Pustaka, 2011, ...

Buku model pembelajaran inovatif berbasis pendidikan karakter untuk guru IPA Sekolah Menengah Pertama (SMP)

Buku model ini dirancang khusus untuk guru IPA Sekolah Menegah Pertama (SMP) yang ingin mengembangkan pembelajaran IPA inovatif berbasis karakter. Buku model ini menyajikan kegiatan pembelajaran yang berbasis model-model pembelajaran inovatif dengan berorientasi pada pendidikan karakter sehingga melalui model-model pembelajaran inovatif pembelajaran akan lebih mudah dan diharapkan selain siswa dapat memahami konsep (materi) yang dipelajari juga dapat mengembangkan karakter-karakter positif bagi siswa. Buku ini ditulis dengan bahasa yang jelas dan keterangan yang rinci sehingga mudah dimengerti oleh guru. Dengan terbitnya buku ini, semoga dapat menambah rujukan pengetahuan tentang analisis keterkaitan model pembelajaran, materi dan karakter siswa guna pengembangan pembelajaran IPA yang inovatif berbasis karakter.

Berdasarkan analisis yang dilakukan tentang keterkaitan model antara materi IPA, karakter dan model-model pembelajaran inovatif, dapat diketahui bahwa setiap model-model pembelajaran inovatif yang diterapkan dalam pembelajaran IPA dapat ...