Sebanyak 318 item atau buku ditemukan

Sistem Informasi Akuntansi Dengan Pendekatan Simulasi

Sistem informasi akuntansi merupakan suatu ilmu yang berkembang sangat dinamis sesuai dengan perkembangan industri. Buku ini bertujuan untuk memudahkan pemahaman, memperkecil gap pengetahuan dan memperluas pengetahuan. Buku ini menggunakan model simulasi mulai dari bab pertama hingga bab terakhir dengan tujuan untuk memudahkan pembaca memperoleh pemahaman penerapan sistem informasi akuntansi pada dunia industri.

Sistem informasi akuntansi merupakan suatu ilmu yang berkembang sangat dinamis sesuai dengan perkembangan industri.

Sistem Informasi Akuntansi

Kompensasi akan tergantung dari informasi yang disediakan oleh fungsi
manajemen SDM . Sebagai contoh , evaluasi kinerja akan memberikan indikasi
apakah seorang pegawai layak menerima bonus atau malah penalti . Kedua
alternatif ...

Teori Akuntansi: Pendekatan Konsep dan Analisis

Teori merupakan hasil dari kristalisasi fenomena empiris, yang diambil dari berbagai riset, dan sampai pada suatu kesimpulan yang bersifat universal, logis, konsisten, prediktif, dan objektif. Teori akuntansi dapat dirumuskan sebagai suatu susunan konsep, definisi, dan dalil yang menyajikan secara sistemati s gambaran tentang fenomena akuntansi, serta menjelaskan hubungan antarvariabel dalam struktur akuntansi, dengan maksud untuk dapat memprediksi fenomena yang muncul (yaitu fenomena sosial dan ekonomi). Tujuan utama dari teori akuntansi adalah memberikan seperangkat prinsip yang logis, yang membentuk kerangka umum, dan dapat dipakai sebagai acuan untuk menilai dan mengembangkan praktik akuntansi. Apakah suatu teori akuntansi diterima atau ditolak tergantung pada kemampuannya dalam memprediksi realitas, menjelaskan praktek akuntansi, dan kemampuannya untuk menjadi dasar bagi pengembangan praktik akuntansi di masa mendatang.

... italP kreativitas yang (dengan hadirnya berbagai jenis produk investasi) juga telah menciptakan masalah akuntansi yang baru, ... Di saat yang bersamaan, dikembangkan pula akuntansi untuk bank syariah, akuntansi penggabungan usaha, ...

Cara Mudah Memahami Akuntansi: Inti Sari Konsep Dasar Akuntansi

Buku ini memberikan penjelasan secara ringkas mengenai inti sari konsep dasar akuntansi sehingga pembaca dapat dengan mudah dan cepat memahaminya. Di samping itu, para pembaca juga akan dijelaskan secara praktis mengenai pencatatan transaksi ke dalam jurnal serta contoh laporan akuntansi. Buku ini dapat dipakai secara luas, baik pelajar, mahasiswa, eksekutif, maupun masyarakat pada umumnya yang ingin mengenal akuntansi dasar. Buku persembahan penerbit Prenada Media

Buku ini memberikan penjelasan secara ringkas mengenai inti sari konsep dasar akuntansi sehingga pembaca dapat dengan mudah dan cepat memahaminya.

Sistem Informasi Akuntansi pada Aplikasi Administrasi Bisnis

Sistem Informasi Akuntansi yang dibahas dalam buku ini sebagai bahan ajar untuk membantu pembaca memahami Sistem Informasi Akuntansi yang berbasis administrasi dalam perusahaan (administrasi bisnis). Penyebutan Sistem Informasi Akuntansi dalam pembahasan buku ini akan disebut sebagai nama Sistem Akuntansi, istilah yang sering digunakan dalam administrasi perusahaan. Penulis mengajak pembaca memahami Konsep Sistem Informasi Akuntansi berbasis praktik, diawali dengan pembahasan tentang sistem dan kedudukannya. Hingga detail pada komponen sistem tersebut dibahas satu persatu dalam pola pikir sistemik yang berada dalam lingkup administrasi perusahaan.

Sistem Informasi Akuntansi yang dibahas dalam buku ini sebagai bahan ajar untuk membantu pembaca memahami Sistem Informasi Akuntansi yang berbasis administrasi dalam perusahaan (administrasi bisnis).

Sistem Informasi Akuntansi 2

Dasar-dasar. E-Business. Aplikasi yang dibahas di bab-bab sebelumnya
melibatkan satu produk peranti lunak (peranti lunak DBMS relasional ataupun
akuntansi). Pada sistem klien-server modern, suatu aplikasi dapat melibatkan
banyak ...

Sistem Informasi Akuntansi 2 (ed. 4) Koran

Manajemen rantai pasokan (supply chain management—SCM) adalah area
kontroversi yang juga dibahas. ... berbagai ukuran di 23 industri termasuk
penerbangan, mobil, perbankan, kimia, kebutuhan pokok, pendidikan tinggi, dan
utilitas.

Metodologi Penelitian Akuntansi (Bagi Pendidikan Vokasi)

Buku Ajar ini disusun berdasarkan teori dan praktik yang di dapat oleh penulis baik dari bangku kuliah, maupun praktik di dunia kerja, beberapa kasus diambil dari hasil penelitian yang dilakukan dalam bidang Akuntansi.