Sebanyak 41605 item atau buku ditemukan

Ekonomi Indonesia di Tengah Pandemi Covid 19

Buku ini merupakan kajian dari beragam perspektif di bidang ekonomi baik dilihat secara makro ataupun mikro, baik di lingkup nasional maupun regional yang dikemukakan oleh dosen-dosen di Program Studi Ekonomi Pembangunan FEB UMM. Pandangan dari ahli yang tercantum di dalam buku ini diharapkan memberikan gambaran lain dalam hal penanganan ataupun tindakan rehabilitasi ekonomi pada saat wabah COVID-19 belum memiliki anti virus atau vaksin sebagai salah satu Langkah pencegahan penularan COVID-19. Selain itu pandangan ahli ekonomi yang tersusun dalam buku ini dapat dijadikan satu referensi khusus di dalam Perekonomian Indonesia termasuk Langkah-langkah sistemik untuk penyelamatan bidang ekonomi.

Buku ini merupakan kajian dari beragam perspektif di bidang ekonomi baik dilihat secara makro ataupun mikro, baik di lingkup nasional maupun regional yang dikemukakan oleh dosen-dosen di Program Studi Ekonomi Pembangunan FEB UMM.

Analisis Ekonomi Jawa Barat

Buku ini merupakan wujud akhir dari rangkaian proses yang diawali oleh kegiatan seminar. Seminar dengan tajuk “Pemulihan Ekonomi Jawa Barat” telah dilaksanakan pada tanggal 14 September 2002 yang membahas sebagian makalah-makalah yang kami sajikan ke dalam bagian pertama dan kedua yaitu ekonomi makro dan sektoral Jawa Barat. Sedangkan makalah-makalah yang terhimpun pada bagian ketiga memfokuskan pembahasan tentang kewirausahaan dan KUKM (Koperasi dan Usaha Kecil Menengah). Tulisan-tulisan pada bagian ini telah pula dipresentasikan pada seminar yang kedua dengan tema “Prospek Perekonomian dan Kewirausahaan Jawa Barat” pada tanggal 20 Februari 2003. Buku ini diharapkan dapat memberikan dorongan pemikiran lebih lanjut dan luas bagi mahasiswa, dosen, masyarakat dan penentu kebijakan pembangunan ekonomi Jawa Barat di masa yang akan datang.

Buku ini merupakan wujud akhir dari rangkaian proses yang diawali oleh kegiatan seminar.

Indonesia pasca krisis

catatan politik dan ekonomi, 2003-2004

Politics and economic issues in Indonesia; collected articles.

Politics and economic issues in Indonesia; collected articles.

* Aspek Dsr Ekonomi Makro Di Ind

... Kegiatan Bank Syariah Tujuan utama Bank Syariah adalah mendorong dan mempercepat kemajuan ekonomi suatu masyarakat dengan melakukan semua kegiatan perbankan , finansial , komersial dan investasi sesuai dengan prinsipprinsip Islam .

Pengantar Ilmu Ekonomi

Ilmu Ekonomi adalah suatu bidang studi yang telah ada seiring adanya kehidupan manusia. Demikian halnya, pemikiran-pemikiran terkait persoalan-persoalan ekonomi pun telah hadir seiring berbagai aktivitas kehidupan manusia terjadi, hanya saja pemikiran-pemikiran saat itu belum sistematis dan komprehensif terkait pembahasan persoalan-persoalan ekonomi yang dihadapi masyarakat bahkan negara. Buku ini mengeskplorasi beragam topik yang bahasan tentang ilmu ekonomi dari berbagai perspektif yang mencakup: Bab 1 Ilmu Ekonomi Bab 2 Teori Permintaan Bab 3 Penawaran dan Keseimbangan Pasar Bab 4 Konsep Elastisitas Bab 5 Konsep Produksi Bab 6 Konsep dan Struktur Pasar dalam Ekonomi Bab 7 Output Nasional dan Pendapatan Nasional Bab 8 Kebijakan Fiskal dan Moneter Bab 9 Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi Bab 10 Ekonomi Internasional Bab 11 Sistem Ekonomi Bab 12 Ilmu Ekonomi Islam

Ilmu Ekonomi adalah suatu bidang studi yang telah ada seiring adanya kehidupan manusia.

Pengurusan makro ekonomi negara dari perspektif Islam

Islamic perspective of Malaysia's macro economic system.

Islamic perspective of Malaysia's macro economic system.