
Buku Pegangan Guru Akidah Akhlak kelas XI untuk Madrasah Aliyah Semester Genap
Buku Pegangan Guru Akidah Akhlak Kelas XI untuk Madrasah Aliyah Semester Genap ini sebagai bahan untuk dapat digunakan oleh seorang guru dalam melaksanakan proses pembelajaran di mana di dalamnya berisi tentang materi pelajaran Akidah Akhlak kelas XI, dan bagaimana kita mengajar dan memberikan penilaian kepada peserta didik. Di dalam masing–masing Bab dijelaskan tentang kompetensi dasar, iqra, proses pembelajaran dan penilaian. Semoga buku ini dapat dijadikan referensi dan bahan literasi.
- ISBN 13 : 6235940254
- ISBN 10 : 9786235940250
- Judul : Buku Pegangan Guru Akidah Akhlak kelas XI untuk Madrasah Aliyah Semester Genap
- Pengarang : Marliah,
- Kategori : Education
- Penerbit : Penerbit P4I
- Bahasa : id
- Tahun : 2022
- Halaman : 91
- Google Book : https://play.google.com/store/books/details?id=-gRjEAAAQBAJ&source=gbs_api
-
Ketersediaan :
Jelaskan hubungan antara ilmu akhlaq dengan tasawuf! 2. Tunjukkan contoh perilaku tasawuf yang dilakukan Rasulullah! 3. Tunjukkan contoh perilaku tasawuf yang dilakukan salah satu sahabat Nabi SAW! 4. Sebut dan jelaskan sumber-sumber ...