
Dasar-Dasar Menulis Karya Tulis Ilmiah
Buku ini terdiri atas 9 (sembilan) bab yang saling berkaitan yang membahas mengenai dasar-dasar menulis karya tulis ilmiah, pengertian, jenis-jenis karya tulis ilmiah, pengenalan laporan ilmiah (tugas akhir, skripsi, tesis, dan disertasi), jenisjenis penelitian dan pendekatan sudut pandang penelitian. Pendekatan kuantitatif dan kualitatif dalam penelitian, teknik-teknik pengumpulan data penelitian beserta contoh-contoh publikasi setiap program studi di Politeknik Negeri Subang. Dasar-Dasar Menulis Karya Tulis Ilmiah ini diterbitkan oleh Penerbit Deepublish dan tersedia juga dalam versi cetak.
- ISBN 13 : 6230234998
- ISBN 10 : 9786230234996
- Judul : Dasar-Dasar Menulis Karya Tulis Ilmiah
- Pengarang : Adhan Efendi, M.Pd., Rosiah, S.Kep., Ners., M.Kep., Susilawati, M.Pd., Ade Nuraeni, S.Kep., Ners., M.Kep., Wahyu Noviansyah, S.Pd., M.Pd., M.Pd., Rosiah, S.Kep., Ners., M.Kep., Susilawati, M.Pd., Ade Nuraeni, S.Kep., Ners., M.Kep., Wahyu Noviansyah, S.Pd., M.Pd., M.Pd., Rosiah, S.Kep., Ners., M.Kep., Susilawati, M.Pd., Ade Nuraeni, S.Kep., Ners., M.Kep., Wahyu Noviansyah, S.Pd., M.Pd., M.Pd., Rosiah, S.Kep., Ners., M.Kep., Susilawati, M.Pd., Ade Nuraeni, S.Kep., Ners., M.Kep., Wahyu Noviansyah, S.Pd., M.Pd., M.Pd., Rosiah, S.Kep., Ners., M.Kep., Susilawati, M.Pd., Ade Nuraeni, S.Kep., Ners., M.Kep., Wahyu Noviansyah, S.Pd., M.Pd., M.Pd., Rosiah, S.Kep., Ners., M.Kep., Susilawati, M.Pd., Ade Nuraeni, S.Kep., Ners., M.Kep., Wahyu Noviansyah, S.Pd., M.Pd.,
- Kategori : Juvenile Nonfiction
- Penerbit : Deepublish
- Bahasa : id
- Tahun : 2021
- Halaman : 155
- Google Book : https://play.google.com/store/books/details?id=Pc9JEAAAQBAJ&source=gbs_api
-
Ketersediaan :
Pengertian Karya Tulis Ilmiah Eksistensi dunia pendidikan selama ini tidak lepas dari keberadaan peran karya tulis ilmiah terutama di dalam dunia perkuliahan. Karya tulis ilmiah dapat dihasilkan dari berbagai macam penelitian atau pun ...