Sebanyak 2 item atau buku ditemukan

Kekerasan di Sekolah dalam Tinjauan Sosiologi Pendidikan

Salah satu hasil temuan studi yang cukup menarik dituangkan dalam buku ini adalah tentang indeks dan skala persepsi kekerasan yang dialami siswa di sekolah. Sistematika penulisan dalam buku ini meliputi: bagian pendahuluan yang merupakan pengantar tentang fokus kajian; kemudian bab berikutnya memaparkan hasil penelitian yang berkaitan dengan kekerasan di sekolah; bab selanjutnya pembahasan difokuskan pada pemahaman tentang berbagai bentuk kekerasan di sekolah dan upaya untuk mencegah kekerasan dalam perspektif sosiologi pendidikan, dan bab terakhir menyajikan tawaran tentang model pendidikan perdamaian (peace education) untuk membentuk karakter siswa yang lebih humanis.

Alternatif model pendidikan yang lebih humanis seharusnya mulai dipikirkan untuk mencegah berbagai bentuk kekerasan yang terjadi di sekolah. Salah satu model pendidikan yang mengedepankan nilai-nilai humanis itu adalah pendidikan ...