Sebanyak 2 item atau buku ditemukan

Perkembangan Peserta Didik: Konsep dan Permasalahan

Tujuan pembuatan buku referensi ini diharapkan dapat digunakan oleh kalangan akademisi, pendidik, dari level dasar sampai perguruan tinggi, dan penggiat pendidikan nonformal dan informal. Materi buku ini ditulis dari data empiris dengan gaya tulisan yang populer sehingga bisa diterima oleh masyarakat umum. Buku ini membahas konsep dasar dan fundamental dari peserta didik itu sendiri sampai teori dan praktik perkembangannya, yang secara rinci dijabarkan dalam 11 bab: Bab 1 Definisi, Hakikat, dan Kebutuhan Peserta Didik Bab 2 Aturan Pelayaran dan Jenis-Jenis Muatan Kapal Laut Bab 3 Hukum – Hukum Perkembangan Bab 4 Prinsip – Prinsip Perkembangan Bab 5 Perkembangan Pranatal Bab 6 Perkembangan Masa Awal Kanak – Kanak Bab 7 Perkembangan Remaja Bab 8 Pengaruh Perkembangan Emosi Terhadap Perkembangan Peserta Didik Bab 9 Perkembangan Sosial Yang Dialami Peserta Didik Bab 10 Perkembangan Moral Peserta Didik

Peran yang tidak kalah penting lagi adalah sosok guru sebagai orang tua disekolah. Tentu saja guru sebagai pendidik memiliki perbedaan bagaimana mengajarkan peserta didiknya yang masih anak-anak, dan bagaimana pula mengajarkan peserta ...

Pendekatan Pembelajaran Guru

Pendekatan pembelajaran dapat diartikan sebagai tolak ukur atau sudut pandang seseorang terhadap proses pembelajaran, hal ini merujuk pada pandangan tentang terjadinya suatu proses yang sifatnya masih sangat umum, di dalamnya mewadahi, menginsiprasi, menguatkan, dan melatari metode pembelajaran dengan cakupan teoritis tertentu. Dilihat dari pendekatannya, pembelajaran terdapat dua jenis pendekatan, yaitu: (1) pendekatan pembelajaran yang berorientasi atau berpusat pada siswa (student centered approach) dan (2) pendekatan pembelajaran yang berorientasi atau berpusat pada guru (teacher centered approach). Lebih jelasnya, buku ini akan membahas tentang : Bab 1 Pendekatan Induktif Bab 2 Pendekatan Deduktif Bab 3 Pendekatan Inkuiri Bab 4 Pendekatan Discovery Learning (PDL) Bab 5 Pendekatan Lingkungan Bab 6 Pendekatan Konsep Bab 7 Pendekatan CBSA Bab 8 Pendekatan Pemecahan Masalah Bab 9 Pendekatan Sains Teknologi Masyarakat Bab 10 Pendekatan Mutual Adaptasi (PMA) Dalam Pembelajaran

Dilihat dari pendekatannya, pembelajaran terdapat dua jenis pendekatan, yaitu: (1) pendekatan pembelajaran yang berorientasi atau berpusat pada siswa (student centered approach) dan (2) pendekatan pembelajaran yang berorientasi atau ...