Sebanyak 67 item atau buku ditemukan

KONSEP KESEIMBANGAN DALAM SISTEM EKONOMI ISLAM

KONSEP KESEIMBANGAN DALAM SISTEM EKONOMI ISLAM PENULIS: Dr. NURHADI, S.Pd.I., S.E.Sy., S.H., M.Sy., MH., M.Pd. dan Irwandi, M.E. Sy. ISBN : 978-623-251-423-2 www.guepedia.com Sinopsis: Krisis ekonomi kapitalis dalam kurun waktu 50 tahun terakhir ini, telah terjadi berulangkali. Dari Rusia sampai ke Venezuela, menyebabkan penderitaan ekonomi, pendapatan menurun, kelaparan, kerusuhan dan meningkatnya kriminalitas. Bila diperhatikan visi ekonomi kapitalis ternyata lebih mengutamakan pemilik modal, memperlakukannya sebagai motor penggerak, inisiator, leader dan otomatis akan menjadi penerima keuntungan. Kapitalisme mengabaikan aspek transendental, moral dan ketuhanan. Dasar filosofi rasionalisme sekuler inilah yang menyebabkan ketidakseimbangan yang berdampak pada kerusakan alam, kemiskinan, kerusuhan sosial, hingga menimbulkan berbagai krisis berkelanjutan. Hancurnya komunisme dan sistem ekonomi sosialis membuat sistem kapitalisme disanjung sebagai satu-satunya sistem ekonomi yang baik. Tetapi ternyata, sistem ekonomi kapitalis membawa akibat negatif dan lebih buruk, karena banyak negara miskin bertambah miskin dan negara kaya yang jumlahnya relatif sedikit semakin kaya. Kapitalis gagal meningkatkan harkat hidup orang banyak terutama di negara-negara berkembang. Ekonomi Syariah dan Sistem Ekonomi Syariah merupakan perwujudan dari paradigma Islam. Pengembangan ekonomi Syariah dan Sistem Ekonomi Syariah bukan untuk menyaingi sistem ekonomi kapitalis atau sistem ekonomi sosialis, tetapi lebih ditujukan untuk mencari suatu sistem ekonomi yang mempunyai kelebihan-kelebihan untuk menutupi kekurangan-kekurangan dari sistem ekonomi yang telah ada. www.guepedia.com Email : [email protected] WA di 081287602508 Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

KONSEP KESEIMBANGAN DALAM SISTEM EKONOMI ISLAM PENULIS: Dr. NURHADI, S.Pd.I., S.E.Sy., S.H., M.Sy., MH., M.Pd. dan Irwandi, M.E. Sy. ISBN : 978-623-251-423-2 www.guepedia.com Sinopsis: Krisis ekonomi kapitalis dalam kurun waktu 50 tahun ...

Penelitian Tindakan Kelas

Penelitian Tindakan Kelas sangat berguna bagi guru dalam peningkatan kualitas proses dan hasil pembelajaran di kelas karena melalui berbagai tahap di Penelitian Tindakan Kelas, guru dapat menemukan solusi dari masalah yang muncul di kelasnya sendiri dengan mengimplementasikan secara kreatif berbagai teknik dan teori pembelajaran yang sesuai. Guru dapat melakukan penelitian tanpa harus meninggalkan siswanya. Jadi Penelitian Tindakan Kelas merupakan suatu penelitian yang membahas berbagai masalah nyata yang dirasakan oleh guru di kelas. Hal inilah yang menjadi dasar pentingnya Penelitian Tindakan Kelas. Lebih detail buku ini membahas tentang : Bab 1 Pengertian, Tujuan Penelitian Tindakan Kelas Bab 2 Tipologi dan Scope Penelitian Tindakan Kelas Bab 3 Karakteristik dan Persyaratan Penelitian Tindakan Kelas Bab 4 Formulasi Masalah Bab 5 Model-Model Penelitian Tindakan Kelas Bab 6 Pengembangan Desain PTK Bab 7 Observasi Dalam Penelitian Tindakan Kelas Bab 8 Analisis dalam Penelitian Tindakan Kelas Bab 9 Format Usulan Penelitian Tindakan Kelas

Jadi Penelitian Tindakan Kelas merupakan suatu penelitian yang membahas berbagai masalah nyata yang dirasakan oleh guru di kelas. Hal inilah yang menjadi dasar pentingnya Penelitian Tindakan Kelas.

Islamic Economics: Principles and Analysis

With the impressive emergence of Islamic finance as a branch of Islamic economics, the need for a solid knowledge base that encompasses theories, thoughts and applications related to the subject increased in importance. However, writing about Islamic economics is a great challenge due to the differences in opinion on many of its issues. This includes methodologies for determining the Islamic perspective on economic concepts and issues as well as applicable solutions for today’s economic and social problems. It is further argued that Islamic economics topics are not as clear as those in conventional economics as they have their own religious, spiritual and social dimensions. The points of controversy have generated lengthy discussions. Moreover, Islamic economics encompasses a vast array of topics and approaches, from the purely theoretical, which may include philosophy or religious ideas, to mathematical and quantitative analyses. We tried our best throughout this textbook to simplify, clarify and summarise these concepts to make them accessible to all readers including students, practitioners, academics and even interested non-specialists. This textbook presents, discusses and analyses various topics and issues related to Islamic economics ranging from philosophical, epistemological and methodological to microeconomic and macroeconomic perspectives. In this endeavour, the social aspect of Islamic economics—an essential part of the discipline—is not neglected. The textbook compares Islamic ideas and concepts related to economics with those in conventional economics to highlight Islamic economics as a distinct field of knowledge with an emphasis on the ethical and social aspects. The authors have tried their level best to explain the theoretical concepts as simply as possible without ignoring today’s realities and without compromising Sharīʿah principles and objectives. One of the main objectives of the book is to provide the reader with Islamic economic ideas and solutions that are realistic and applicable within the current highly globalised economic and business environment, which is largely dominated by conventional interest-based systems and institutions. Despite being written for an elementary-level audience, this textbook can also be beneficial to a wide range of specialist and non-specialist readers and seekers of knowledge. For those specialising in Islamic economics, it is an appropriate source of reference to gain an overview on different topics relating to the foundations of Islamic economics. At this point, however, it must be mentioned that each topic deliberated upon, by its nature, would require a book on its own to cover all its aspects. Therefore, further exploration is required for Islamic economics specialists. A list of references and recommended readings is provided for that purpose at the end of each chapter. On the other hand, students of mainstream economics, finance and other academic majors will find this textbook an excellent resource for comprehensive knowledge of Islamic economics and its related issues. Universities may benefit from the different topics presented in this textbook in designing or preparing their economics courses at different levels based on their own curriculums and classes. This textbook could be used at the undergraduate level or even for a master’s level economics or Islamic economics course, especially in an Islamic banking and finance programme or for an MBA having a specialisation in Islamic banking and finance where an economics or Islamic economics course is offered. Furthermore, practitioners and interested readers who are seeking essential and simple knowledge about Islamic economics will also find this textbook to be a helpful guide. It is important to mention here that Islamic economics literature shows wide differences among the scholars in almost every subtopic. Presenting all opinions within a limited number of pages is almost impossible. However, with the great contribution of more than 60 scholars from a wide span of countries and from various economic schools, this book represents an important attempt to present the topics and issues from various perspectives with the maximum objectivity possible. Through comprehensive content editing, the editors have striven to improve the flow of arguments, remove inconsistencies and put the ideas together in as coherent a manner as possible. However, the editors acknowledge that some biases and overlaps may still persist.

However, with the great contribution of more than 60 scholars from a wide span of countries and from various economic schools, this book represents an important attempt to present the topics and issues from various perspectives with the ...

Permainan Bahasa (Media Pembelajaran Bahasa Indonesia)

Buku ini yang berjudul “Permainan Bahasa (Media Pembelajaran Bahasa Indonesia)” merupakan produk dari hasil penelitian yang didanai oleh hibah internal Universitas Muhammadiyah Makassar melalui Lembaga Penelitian, Pengembangan, dan Pengabdian Masyarakat (LP3M) Tahun Anggaran 2021. Hasil penelitian yang dituangkan dalam bentuk buku ini adalah produk dari kolaborasi antara Dosen Universitas Muhammadiyah Makassar dengan guru sebagai mitra di bawah Kementerian Agama Kabupaten Jeneponto. Buku ini membahas mengenai: - Pengertian Media Pembelajaran, Bermain dan Belajar, Bahasa sebagai Salah Satu Media Pembelajaran - Media Permainan Bahasan: Hakikat Permainan Bahasa; Faktor Penentu Keberhasilan Permainan Bahasa, Kelebihan dan Kekurangan Permainan Bahasa - Jenis-jenis Permainan Bahasa: Jenis-Jenis Permainan Bahasa; Klasifikasi Permainan Bahasa - Implementasi Permainan Bahasa dalam Pembelajaran: Langkah-Langkah Pembelajaran ; Implementasi Perminanan Bahasa dalam Pembelajaran Penerbit Yayasan Ahmar Cendekia Indonesia

Buku ini yang berjudul “Permainan Bahasa (Media Pembelajaran Bahasa Indonesia)” merupakan produk dari hasil penelitian yang didanai oleh hibah internal Universitas Muhammadiyah Makassar melalui Lembaga Penelitian, Pengembangan, dan ...

Efisiensi dan Produktifitas Rumah Sakit: Teori dan Aplikasi Pengukuran dengan Pendekatan Data Envelopment Analysis

Pengelolaan rumah sakit yang efisien dan produktif dengan tetap memperhatikan kendali mutu dan biaya menjadi kunci agar mampu bertahan di era Jaminan Kesehatan Nasional saat ini. Perubahan sistem pembayaran dari sistem fee for services ke sistem prospective payment system dengan menggunakan tarif paket INA-CBGs telah memaksa rumah sakit untuk dapat beroperasional lebih efisien tanpa mengurangi mutu pelayanan. Salah satu pendekatan yang paling sering digunakan untuk mengukur efisiensi dan produktifitas rumah sakit adalah Data Envelopment Analysis (DEA). Kelebihan DEA adalah mampu mengakomodasi banyak input maupun output dalam banyak dimensi. Pengukuran efisiensi yang didapatkan pun lebih akurat. DEA telah diaplikasikan secara luas dalam evaluasi efisiensi dan produktivitas pada berbagai bidang termasuk rumah sakit. Saat ini buku yang membahas tentang penggunaan metode DEA dalam bidang perumahsakitan masih sangat kurang. Oleh karena itu, buku ini disusun berdasarkan hasil penelitian untuk membantu para praktisi dan manajer rumah sakit untuk dapat mengelola tingkat efisiensi dan produktifitas rumah sakit serta disertai pembahasan mengenai strategi yang dapat ditempuh. Buku ini juga disusun untuk membantu para mahasiswa dan praktisi perumahsakitan dalam mempelajari konsep-konsep Badan Layanan Umum serta efisiensi dan produktifitas di rumah sakit dengan menggunakan pendekatan Data Envelopment Analysis (DEA). Pada akhirnya buku ini juga diharapkan dapat memberi masukan kepada para pengambil kebijakan tentang bagaimana dampak Kebijakan Jaminan Kesehatan Nasional di Indonesia terhadap tingkat efisiensi dan produktifitas rumah sakit serta implikasi kebijakan yang dapat diambil untuk mengatasinya.

... Theory : An Open System Approach. Journal ofAdvanced Nursing, 66(12), 2828 – 2838. Mitropoulos, Panagiotis ... Sistem Perencanaan dan Pengendalian Manajemen: Sistem Pelipatganda Kinerja Perusahaan (3 ed.). Jakarta: Salemba Empat. Murni ...

KAPITA SELEKTA PENDIDIKAN NONFORMAL

Kapita selekta pendidikan nonformal/pendidikan masyarakat merupakan mata kuliah wajib yang ditempuh mahasiswa pendidikan nonformal/pendidikan masyarakat untuk menambah wawasan tentang kondisi pendidikan di Indonesia, mulai dari masalah-masalahnya hinga pada solusi-solusinya. Apalagi di era sekarang ini dalam menghadapi revolusi industri 4.0 mahasiswa berlatar belakang jurusan pendidikan dituntut untuk memiliki problem solving skill agar senantiasa dapat memcahkan masalah-masalah pendidikan yang ada serta menciptakan inovasiinovasi pendidikan dan pembalajaran yang bermanfaat untuk masyarakat.

Kapita selekta pendidikan nonformal/pendidikan masyarakat merupakan mata kuliah wajib yang ditempuh mahasiswa pendidikan nonformal/pendidikan masyarakat untuk menambah wawasan tentang kondisi pendidikan di Indonesia, mulai dari masalah ...

Dasar Sistem Informasi Geografi dan Aplikasinya Menggunakan ARCGIS 9.3

Buku ajar ini merupakan tujuan dari target kami mengembangkan kemampuan para mahasiswa yang mendalami ilmu berkenaan dengan kompetensi geografi di bidang Sistem Informasi Geografi. Buku ini juga merupakan perwujudan dari upaya Program Studi Pendidikan Geografi untuk meningkatkan aktivitas belajar mandiri mahasiswa. Materi dalam buku ajar ini sebagian dikompilasi dari bahan-bahan yang dapat diunduh (download) secara gratis di internet, sebagian lagi berasal dari buku-buku panduan penelitian, serta bahan yang digunakan untuk mengajar, memberikan konsultasi, dan membimbing mahasiswa, baik di universitas maupun di berbagai pelatihan. Buku ajar ini tidak dimaksudkan sebagai panduan utama ataupun pengarahan penggunaan Software tertentu. Kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak

Gunakan Layer adm_bukateja dan masukkan data statistik jumlah SD di masing-masing Desa. Klasifikasikan SD tersebut dalam SD negeri dan swasta dalam 2 Field yang berbeda dengan nama SD_neg dan SD_swa. b. Buka Layer Properties untuk Layer ...

Konsep Dasar Pengabdian Kepada Masyarakat: Pembangunan dan Pemberdayaan

Pemberdayaan masyarakat memiliki konsep dasar sebagai dasar dalam menjalankan pemberdayaan masyarakat. Istilah konsep merupakan generalisasi suatu gagasan atau gambaran mental yang dinyatakan sebagai simbol atau kata. Konsep dapat juga diasumsikan sebagai komponen dari pengetahuan yang dibangun dari berbagai macam karakteristik. Definisi konsep yaitu penyusun utama dalam filsafat pemikiran manusia dan pembentukan pengetahuan ilmiah. Istilah konsep berasal dari bahasa latin conceptum, yang artinya suatu yang telah dimengerti. Buku ini membahas tentang : Bab 1 Hakikat Pembangunan dan Pelaku Pembangunan Bab 2 Teori Pembangunan dan Strategi Pertumbuhan Bab 3 Paradigma Pembangunan dan Pemerataan Bab 4 Sumber Daya Pembangunan Bab 5 Pembangunan Berbasis Masyarakat Bab 6 Pembangunan Berbasis Kebudayaan, Kearifan lokal, dan Spiritual Bab 7 Konsep Dasar Pemberdayaan Masyarakat Bab 8 Pembangunan Berbasis Pemberdayaan Bab 9 Ruang Lingkup Pemberdayaan dan Partisipasi Masyarakat Bab 10 Tujuan dan Filosofis Pemberdayaan Masyarakat Bab 11 Komunikasi dan Pemberdayaan Masyarakat Bab 12 Perencanaan dan Evaluasi Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Bab 13 Model Luaran Pemberdayaan Masyarakat Bab 14 Partisipasi Masyarakat dalam Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup Bab 15 Asset Based Community Driven Development (ABCD)

Pendidikan Formal yaitu berupa pendidikan pra sekolah seperti Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), TK dan RA serta pendidikan keagamaan seperti Sekolah Minggu (SEKAMI) bagi yang beragama Katolik dan Daniah bagi yang beragama Islam 2.

Administrasi Transaksi XI Jilid 2 Kompetensi Keahlian Pemasaran

Modul Administrasi Transaksi XI jilid 2 Kompetensi Dasar Mengoperasikan Alat Ukur dan Alat bantu Verifikasi terbagi menjadi lima bagian utama. Bagian pendahuluan menguraikan tentang deskripsi modul, prasyarat petunjuk penggunaan modul, tujuan yang diharapkan, Kompetensi dan cek kemampuan, bagian kedua membahas prosespembelajaran yang terdiri atas rencana belajar siswa dan kegiatan belajar. Kegiatan Belajar tersebut menguraikan tujuan kegiatan pembelajaran, uraian materi, tugas-tugas, tes formatif beserta kunci jawaban. Bagian ketiga dikaji tentang evaluasi yaitu untuk mengukur siswa/peserta didik tingkat kompetensi yang dikuasainya.

Penemu Mesin Kasir Mesin penghitung Uang / Cash Register. EDC (Electronic Data Capture), adalah sebuah alat yang umumnya dipakai untuk melakukan transaksi kartu kredit dan kartu ATM. Alat ini menggunakan teknologi wireless. 11.