Sebanyak 6 item atau buku ditemukan

Ekonomi Politik Media Penyiaran

Buku ini ingin menjabarkan tentang perwujudan prinsip-prinsip penyiaran demokratis, yang tertumpu pada konsep diversity of content, serta yang hendak memberikan akses seluas-seluasnya kepada publik untuk turut mengatur dan menikmati pemanfaatan media sebagai ruang publik (pulic Sphere), masih membutuhkan waktu yang panjang. "

Buku ini ingin menjabarkan tentang perwujudan prinsip-prinsip penyiaran demokratis, yang tertumpu pada konsep diversity of content, serta yang hendak memberikan akses seluas-seluasnya kepada publik untuk turut mengatur dan menikmati ...

Menyingkap media penyiaran

membaca televisi, melihat radio

On television and radio broadcasting industry in Indonesia.

On television and radio broadcasting industry in Indonesia.

Regulasi Media Penyiaran

demokratis seiring dengan keinginan untuk menegakkan aspekaspek
pemerintahan demokratis di segala bidang kehidupan . Perubahan politik di
tingkat makro ini berdampak pada pengaturan sistem media massa yang juga (
diharapkan ) ...

Manajemen Media Penyiaran

Strategi Mengelola Radio & Televisi Ed. Revisi

Buku ini membahas secara mendalam dari sistematis tiga pilar utama kesuksesan media penyiaran: program, pemasaran, dan teknik. Di antara materi ini yang dapat Anda nikmati dalam buku ini, antara lain: sejarah penyiaran, teknik penyiaran, sistem penyiaran, manajemen penyiaran, audien penyiaran, program siaran, riset penyiaran, pemasaran program, promosi program, dan program dan faktor yang memengaruhi penyiaran. Buku persembahan penerbit PrenadaMediaGroup

Buku ini membahas secara mendalam dari sistematis tiga pilar utama kesuksesan media penyiaran: program, pemasaran, dan teknik.