Sebanyak 1 item atau buku ditemukan

Aku Lancar Membaca untuk PAUD : Satu kata, Dua Kata, Tiga Kata

Buku aktivitas belajar membaca dengan metode pemenggalan suku kata. Pilihan kata ringan dan lengkap, mudah dipahami anak-anak usia dini. Latihan membaca dimulai dari belajar membaca berbagai macam kosakata yang terdiri dari 1 kata, lalu 2 kata, dan meningkat berlatih membaca 3 kata. Dengan konsep ini, anak bisa belajar dengan cepat dan lancar membaca kata.

Buku aktivitas belajar membaca dengan metode pemenggalan suku kata.