Bimbingan Karier untuk meningkatkan Kesiapan karier

Buku ini berjudul “Bimbingan Karier untuk Meningkatkan Kesiapan Karier”. Buku mengkaji perspektof historik bimbingan karir. Kesiapan karir menjadi muara dalam pencapaian kematangan karir. Buku ini mengkaji layanan terkait bimbingan karir yaitu layanan perencanaan individual siswa sebagai strategi layanan bimbingan dan konseling dalam membantu siswa mengembangkan kesiapan karir siswa. Bagian akhir buku ini berisi tantangan dan isu bimbingan karir di era industri 4.0

Buku ini berjudul “Bimbingan Karier untuk Meningkatkan Kesiapan Karier”.