Sebanyak 1 item atau buku ditemukan

Pemanfaatan Teknologi Digital dalam Berbagai Aspek Kehidupan Masyarakat

Sistematika buku Pemanfaatan Teknologi Digital dalam Berbagai Aspek Kehidupan Masyarakat ini mengacu pada pendekatan konsep teoritis dan contoh penerapan. Buku ini terdiri atas 9 bab yang dibahas secara rinci, diantaranya: E-Commerce, E-Government, E-Learning, E-Library, E-Banking, E-Procurement, E-Health, Open Journal System (Ojs), dan Financial Technology (Fintech). Buku ini diharapkan dapat hadir memberi kontribusi positif dalam ilmu pengetahuan khususnya terkait dengan Pemanfaatan Teknologi Digital.

Sedangkan pada perbankan dikenakan biaya lebih rendah, namun proses untuk mendapatkan pinjaman dari bank membutuhkan proses yang lebih panjang (Ozili, 2018). Salah satu fenomena yang saat ini terjadi pada dunia perbankan saat ini ...