Sebanyak 2 item atau buku ditemukan

Bahasa Indonesia Akademik

Pengembangan Kepribadian Berbasis Pendidikan Karakter

Bahasa menjadi sentral dalam kehidupan manusia. Pembelajaran bahasa Indonesia di perguruan tinggi tidak sekedar menekankan pada keterampilan berbahasa Indonesia ragam ilmiah, tetapi juga pembinaan kepribadian mahasiswa yang memiliki karakter unggul. Untuk itu, pengembang pendidikan karakter dalam pembelajaran bahasa Indonesia dilakukan melalui empat keterampilan bahasa, yaitu menyimak, berbicara, membaca, dan menulis ilmiah.

Bahasa menjadi sentral dalam kehidupan manusia.

Media Pembelajaran Bahasa

Aplikasi Teori Belajar dan Strategi Pengoptimalan Pembelajaran

Tujuan pembelajaran bahasa secara umum adalah meningkatkan keterampilan berkomunikasi, baik secara lisan maupun tulis. Untuk mencapai tujuan tersebut, hadirnya media sangat diperlukan untuk menjadi suatu instrumen yang membantu pengajar menyampaikan pesan-pesan pembelajaran dan membantu pembelajar memahaminya. Untuk itu, media pembelajaran bahasa harus dirancang khusus dan disesuaikan dengan kriteria tertentu sehingga akan memberikan kontribusi yang efektif bagi pelaksanaan proses pembelajaran bahasa. Jika ditinjau dari sisi pembelajar, maka media pembelajaran dapat berkontribusi efektif terhadap upayanya untuk meraih potensi tertinggi mereka.

Untuk itu, media pembelajaran bahasa harus dirancang khusus dan disesuaikan dengan kriteria tertentu sehingga akan memberikan kontribusi yang efektif bagi pelaksanaan proses pembelajaran bahasa.