Sebanyak 3 item atau buku ditemukan

Modul Micro Teaching

Praktik mikro teaching sangat diperlukan dalam mempersiapkan calon Guru agar nantinya dapat bekerja sebagai guru secara lebih profesional. Dalam modul ini diketengahkan mengenai bagaimana merancang, membuka dan kegiatan inti dalam proses pembelajaran dan diakhiri dengan penutup, sehingga proses pembelajaran berlangsung dengan menarik sesuai standar PAIKEM.

Praktik mikro teaching sangat diperlukan dalam mempersiapkan calon Guru agar nantinya dapat bekerja sebagai guru secara lebih profesional.

Etika Profesi Keguruan

Lengkap dengan Pembahasan Pendidikan Anti Korupsi di Sekolah dan Tugas Serta Kewajiban Seorang Guru

Buku ini memberikan pemahaman komperhensif tentang pendidikan anti korupsi dan konsep dasar Kode Etik Profesi Guru. Pendidikan anti korupsi meliputi pengertian, faktor penyebab, dampak masif, nilai dan prinsip, upaya pemberantasan, instrumen internasional, delik korupsi, peran mahasiswa dalam gerakan anti korupsi, metode pembelajaran anti korupsi. Konsep dasar kode etik profesi guru meliputi diantaranya tentang pengertian dan syarat-syarat profesi guru, guru sebagai jabatan professional, sasaran dan pengembangan sikap professional, kompetensi guru, tugas pokok guru, organisasi profesi guru, kode etik guru, tantangan guru dalam era globalisasi

Buku ini memberikan pemahaman komperhensif tentang pendidikan anti korupsi dan konsep dasar Kode Etik Profesi Guru.