Sebanyak 1638 item atau buku ditemukan

Buku Ajar Ilmu Pendidikan Islam

Buku Ajar: “Ilmu Pendidikan Islam”, ini merupakan karya dosen-dosen yang telah mendedikasikan dirinya sebagai tenaga pendidik pada bidang keahlian Ilmu Pendidikan Islam. Untuk itu sangat tepat kiranya buku ini menjadi pegangan mahasiswa pada mata kuliah Ilmu Pendidikan Islam. Buku ini menjelaskan secara sistematis tentang muatan materi ilmu pendidikan Islam, mulai dari tujuan pembelajaran, materi pembelajaran, penugasan, hingga evaluasi, sehingga mampu meningkatkan pemahaman mahasiswa terhadap Ilmu Pendidikan Islam. Secara subtansial, tim editor tidak mengubah isi tulisan. Namun, untuk kepentingan keseragaman tulisan dan segi mekanik, maka tim editor melakukan berbagai penyesuaian dan perubahan. Tulisan yang dimuat sepenuhnya menjadi tanggungjawab penulis.

Namun, untuk kepentingan keseragaman tulisan dan segi mekanik, maka tim editor melakukan berbagai penyesuaian dan perubahan. Tulisan yang dimuat sepenuhnya menjadi tanggungjawab penulis.

Bahan Ajar Surat-Surat Paulus

Bahan ajar ini menampilkan pribadi Paulus, skema surat-surat Paulus dan warisannya atau pengalaman hidup Paulus bersama Yesus Kristus.Buku ini diperuntukkan bagi mahasiswa yang mendalami Kitab Suci dan Teologi.

Bahan ajar ini menampilkan pribadi Paulus, skema surat-surat Paulus dan warisannya atau pengalaman hidup Paulus bersama Yesus Kristus.Buku ini diperuntukkan bagi mahasiswa yang mendalami Kitab Suci dan Teologi.

Multikulturalisme dalam Pendidikan Agama Islam

Analisis Pemikiran Dosen PAI di Perguruan Tinggi Umum

Pemikiran dosen PAI UNTIRTA Serang-Banten sejalan denganperspektif multikulturalisme dalam bidang ghairu mahdhah (sosial kemasyarakatan) dan tidak sejalan dengan perspektif multikulturalisme dalam bidang aqidah (teologi) dan hukum Islam. dalam pemikiran dosen PAI UNTIRTA mengandung sebelas soal-soal pokok, yakni: Mengenai agama Islam, hukum Islam, pluralitas agama dan toleransi, interaksi antar pemeluk agama, jihad, kesetaraan gender, demokrasi, hak asasi manusia, kepemimpinan dalam Islam, seni dalam Islam dan budaya lain. Pemikiran dosen PAI UNTIRTA dalam melihat multikulturalisme dipengaruhi oleh pendekatan yang bersifat deskriptif-normatif dan judgmental serta pendidikan dan wawasan yang mereka miliki. Pemikiran dosen PAI UNTIRTA Serang-Banten tentangmultikulturalisme mengandung kesan: truth claim (klaim kebenaran), prejudice (prasangka), value Judgment (penilaian berdasar standar nilai yang dianut), stereotype ( penilaian berdasarkan persepsi/ alasan yang dibuat-buat/ salah sangka), discrimination (perilaku terhadap orang lain yang berbeda dengannya yang bersifat negatif), tolerance (sifat mengerti tanpa menilai terhadap pandangan dan praktek orang lain) dan majority-minority (berkaitan dengan keadilan, menuntut persamaan kedudukan dan kesetaraan hak).

... Multicultural and Canadian Constitution , ( Canada : UBC Press , 2007 ) , h . 49 . 10 James A. Banks , Multicultural Education , Issues and Perspectives , ( London : Allyn and Bacon Press , 1989 ) , h . 4 - 5 . 111 Gde Semadi Astra , ...

MATERI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM 1

Dalam proses kegiatan belajar mengajar di Perguruan Tinggi, setiap mata kuliah pasti memerlukan literatur dan media sebagai acuan dan penunjang pembelajaran. Beragamnnya buku dan literatur yang digunakan dosen dalam mengajar, membuat tujuan dalam pembelajaran menjadi kurang terarah. Agar lebih terarah dan untuk mengefektifkan proses belajar-mengajar tersebut, maka dosen dituntut untuk menyusun buku ajar atau modul yang sesuai dengan Silabus dan Satuan Acara Perkuliahan (SAP) maupun Satuan Materi Sajian (SMS), yang akan digunakan sebagai alternatif literatur kegiatan pembelajaran.

PENGERTIAN, MANFAAT, SASARAN, DAN RUANG LINGKUP MATERI PAI Tujuan Instruksional: 1. ... Mampu menjelaskan ruang lingkup Materi PAI A. Pengertian Materi PAI Pendidikan agama Islam merupakan pendidikan melalui ajaran-ajaran Islam, ...

ULUMUL QUR’AN

Buku ini berisi ringkasan dari beberapa tokoh terkenal di dunia pendidikan Islam. Ringkasan materi yang dimuat adalah ilmu yang membahas tentang Al-Qur’an, mulai dari pengertian Ulumul Qur’an dan sejarahnya, sejarah turunnya Al-Qur’an dan penulisannya, pengertian wahyu, Asbabun Nuzul, Jam’ul Qur’an, ayat-ayat Makiyah dan Madaniyah, ayat-ayat Muhkam Mutasyabih, Nasikh dan Mansukh Al-Qur’an, Qiraah Al-Qur’an, I’jaz Al-Qur’an, tafsir Al-Qur’an, takwil, dan terjemahannya. Buku ini disajikan dengan bahasa yang sederhana dan mudah dimengerti karena pembahasan dipaparkan secara ringkas. Buku ini dapat menjadi rujukan mahasiswa terkait materi Ulumul Qur’an.

Pengertian Ulumul Qur'an Al-Qur'an adalah kitab Allah berisi kalam Yang Mahasuci, mukjizat Nabi Muhammad yang abadi diturunkan kepada Nabi terakhir, yakni Nabi Muhammad saw., penutup para Nabi dan Rasul dengan perantara Malaikat Jibril.

‘ULUMUL HADITS Jilid (1)

Mempelajari ilmu agama adalah salah satu kewajiban asasi dan kebutuhan dasar (dlaruriyyah) bagi setiap muslim dan muslimat di setiap zaman dan waktu, karena barang siapa mengenal agamanya, maka sesungguhnya ia akan mengenal Rabbnya. Dalam perspektif maqashid shariah, adalah usaha yang sangat penting dalam menjaga dan melestarikan kemurnian dan kesucian nilai-nilai agama, menjaga kemurnian akal dalam berpikir dengan benar, dan memperoleh ilmu dari sumber yang shahih, melindungi jiwa dari hal-hal yang akan membawa kemudaratan kepada tubuh badan, menjaga kesucian nasab dan marwah diri agar selalu jauh dari hal-hal yang dilarang dalam agama, begitu juga menjaga keberkahan dalam memperoleh harta dan menggunakanya dengan cara yang baik, jauh dari segala transaksi yang diharamkan dalam pandangan agama. Semua nilai tersebut diterapkan di dalam kehidupan semata-mata mengharapkan keridhaan dari Allah Subhaanahu wa Ta’aala.

Mempelajari ilmu agama adalah salah satu kewajiban asasi dan kebutuhan dasar (dlaruriyyah) bagi setiap muslim dan muslimat di setiap zaman dan waktu, karena barang siapa mengenal agamanya, maka sesungguhnya ia akan mengenal Rabbnya.

Pengantar Fiqih Islam

Ilmu Fiqih adalah ilmu yang sangat penting bagi setiap muslim. Dengan ilmu ini seseorang akan mengetahui bagaimana tata cara ibadah yang benar kepada Allah Ta'ala. Ia juga akan mengetahui mana perkara yang halal dalam syari’at dan mana yang haram. Tulisan ini membahas tentang pengantar ilmu fiqih secara ringkas, terkait maknanya, sumbernya, temanya, dan beberapa pembahasan lainnya, semoga bermanfaat untuk kaum muslimin sekalian. Amin yaa Rabbal ‘Alamiin.

Ilmu Fiqih adalah ilmu yang sangat penting bagi setiap muslim.

Fiqih Islam wa Adilatuhu Jilid 9

Pernikahan; Talak; Khuluu`; Illaa`; Li`aan; Zhihar; Masa Iddah

Ebook ini membahas aturan-aturan syar’I Islamiyah yang disandarkan pada dalil-dalil shahih, baik dari Alquran, hadits, maupun akal. Oleh karena itu, bukuini tidak hanya membahas fiqih sunnah atau membahas fiqih berasakan logika. Ebook ini juga memiliki keistimewaan karena mencakup materi fiqih dari semua madzhab disertai proses penyimpulan hukum dari sumber-sumber hukum Islam, baik naqli maupun aqli (Al-Quran, hadits, serta ijtihad akal yang didasarkan pada prinsip umum dan semangat tasyri yang otentik. Pembahasan dalam buku ini juga menekankan pada merode perbandingan di antara pendapat-pendapat menurut imam empat madzhab, yaitu Imam Hanadi, Imam Maliki, Imam asy-Syafi’i, dan Imam Hambali. Ebook ini terdiri dari sepuluh jilid yang telah diterbitkan. Jilid sembilan menyajikan pembahasan pernikahan, talak, khulu, illa, li’an, zhihar, dan masa iddah. [Gema Insani]

Ebook ini membahas aturan-aturan syar’I Islamiyah yang disandarkan pada dalil-dalil shahih, baik dari Alquran, hadits, maupun akal.

Fiqih Islam wa Adilatuhu Jilid 6

Jaminan (al-Kafaalah); Pengalihan Utang (al-Hawaalah); Gadai (ar-Rahn); Paksaan (al-Ikraah); Kepemilikan (al-Milkiyah)

Ebook ini membahas aturan-aturan syar’I Islamiyah yang disandarkan pada dalil-dalil shahih, baik dari Alquran, hadits, maupun akal. Oleh karena itu, bukuini tidak hanya membahas fiqih sunnah atau membahas fiqih berasakan logika. Ebook ini juga memiliki keistimewaan karena mencakup materi fiqih dari semua madzhab disertai proses penyimpulan hukum dari sumber-sumber hukum Islam, baik naqli maupun aqli (Al-Quran, hadits, serta ijtihad akal yang didasarkan pada prinsip umum dan semangat tasyri yang otentik. Pembahasan dalam buku ini juga menekankan pada merode perbandingan di antara pendapat-pendapat menurut imam empat madzhab, yaitu Imam Hanadi, Imam Maliki, Imam asy-Syafi’i, dan Imam Hambali. Ebook ini terdiri dari sepuluh jilid yang telah diterbitkan. Jilid enam menyajikan pembahasan jaminan (al-kafalah), pengalihan utang, gadai, paksaan, dan kepemilikan. [Gema Insani]

Ebook ini membahas aturan-aturan syar’I Islamiyah yang disandarkan pada dalil-dalil shahih, baik dari Alquran, hadits, maupun akal.

AL-UMM #1: Kitab Induk Fiqih Islam

Tidaklah berlebihan bila Imam Syafi’i menamai kitabnya Al-‘Um, yang berarti Kitab Induk. Persoalan-persoalan fiqih keseharian mulai dari ibadah, munakahah, muamalah, dan siyasah, diuraikan detail dengan dalil-dalil yang bersumber dari Al-Qur’an, As-Sunnah, Ijma’, dan Qiyas, dalam kitab yang menjadi rujukan utama ahlu sunnah wal jama’ah yang bermazhab Syafi’iyah ini. Bukan hanya itu, ulama-ulama sesudahnya pun menempatkan kitab ini sebagai rujukan utama dalam mengembangkan fatwa-fatwa fikih kontemporer. Betul bahwa kitab al-‘Um ini menjadi rujukan setiap muslim yang bermazhab Syafi’iyah. Akan tetapi, siapa pun, sesungguhnya, perlu mempelajari, mengkaji, dan memahami, fatwa-fatwa Imam Syafi’i yang ada dalam kitab ini. Sebagai pijakannya, kita laksanakan pesan Imam Syafi’i yang mengatakan bahwa, “Jika sebuah hadis bertentangan dengan perkataanku, maka buanglah perkataanku di belakang tembok.” Tentunya, lebih-lebih lagi bila bertentangan dengan Al-Qur’an. Bila semua mengedepankan Al-Qur’an dan As-Sunnah, maka tidak akan ada lagi perselisihan di antara umat Islam hanya karena perbedaan pemahaman. Insya Allah. Buku persembahan Republika Penerbit [Republika, bukurepublika, Penerbit Republika]

Tidaklah berlebihan bila Imam Syafi’i menamai kitabnya Al-‘Um, yang berarti Kitab Induk.