Sebanyak 1 item atau buku ditemukan

Fikih Cinta

Cinta yang berlebihan adalah sebuah jalan yang berbahaya, tempat berpijak yang licin, dan lautan yang sangat dalam. penuh dengan rasa sakit dan harapan, serta kegentingan yang menyebabkan ruh menjadi lemah, dan tidak bisa merasakan kenyamanan. Barang siapa menaiki lautannya, dan bermain-main dengan ombaknya, niscaya kehancuran lebih dekat daripada keselamatan. penyebabnya banyak faktor dan beraneka ragam. Tidak mengherankan banyak korban berjatuhan. Pada umumnya, orang-orang yang berbicara cinta kemudian menilainya dari sudut pandang kesempitan, sesungguhnya itu makna cinta yang paling sempit dan menghilangkan kesadaran mereka tentang makna cinta yang luas. Semua hal yang berkaitan dengan persoalan cinta, sebab dan akibat dan bagaiamana seharusnya seorang muslim menyikapi persoalan cinta yang begitu rumit itu, akan dipaparkan dalam buku terbitan Mirqat Publishing ini.

Cinta yang berlebihan adalah sebuah jalan yang berbahaya, tempat berpijak yang licin, dan lautan yang sangat dalam. penuh dengan rasa sakit dan harapan, serta kegentingan yang menyebabkan ruh menjadi lemah, dan tidak bisa merasakan ...