
Kumpulan Materi dan Soal Latihan Persiapan Ujian Tahun 2019/2020 Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs Kelas IX
Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa. Karena bimbingan-Nya, penerbit bisa menyelesaikan penyusunan buku “SIAP Ujian Nasional 2019/2020”. Ujian Nasional dalam sistem kependidikan di Indonesia masih merupakan bagian yang sangat penting dari keberhasilan proses pembelajaran. Ujian Nasional (UN) perlu diselengarakan untuk mengukur pencapaian kompetensi ulusan peserta didik dan untuk melakukan pemetaan tingkat hasil belajar peserta didik. Oleh karena itu setiap peserta didik wajib mempersiapkan diri sedini mungkin, baik dari segi penguasaan materi maupun mental, dengan demikian akan benar-benar siap mengikuti Ujian Nasional. Buku “Siap Ujian Nasional 2019/2020” jenjang satuan pendidikan SMP/MTs merupakan bekal untuk menyiapkan diri peserta didik untuk menempuh Ujian Nasional. Dilengkapi dengan Ringkasan Materi, contoh soal dan pembahasan, dan Soal Latihan sesuai dengan Kisi-kisi UN yang berlaku. Buku ini layak dijadikan panduan untuk menghadapi Ujian Nasional. Kami menyadari bahwa masih banyak kekurangan yang mendasar pada penyusunan buku ini. Untuk itu, penulis mengundang pembaca memberikan kritik dan saran yang bersifat membangun untuk kemajuan dalam penyusunan buku, serta ilmu pengetahuan yang akan disajikan bagi para peserta didik.
- ISBN 13 : 6024920814
- ISBN 10 : 9786024920814
- Judul : Kumpulan Materi dan Soal Latihan Persiapan Ujian Tahun 2019/2020 Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs Kelas IX
- Pengarang : Muryani, S. Pd, M. Pd.,
- Kategori : Education
- Penerbit : Absolute Media
- Bahasa : id
- Tahun : 2019
- Halaman : 155
- Google Book : https://play.google.com/store/books/details?id=VgIREAAAQBAJ&source=gbs_api
-
Ketersediaan :
Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa.