
MANAJEMEN BIAYA
COST MANAGEMENT
mata kuliah ini membahas peran informasi manajemen biaya dalam hubungannya dengan (1) strategi dan implementasinya, seperti konsep biaya, balancer scorecard dan value chain, ABC dan ABM, (2) Perancangan dan pengambilan keputusan seperti pembuatan anggaran induk, biaya relevan dan telaah stratejik, dan perencanaan biaya untuk siklus hidup produk, (3) pengendalian operasional, seperti produktivitas dan efektivitas pemasaran dan analisis profitabilitas stratejik, (4) Pengendalian Manajemen, seperti pengendalian manajemen dan pengukuran kinerja stratejik, dan unit – unit investasi stratejik dan penetapan harga transfer, dan (5) Topik – topik lanjutan manajemen biaya, sepertia kompensasi manajemen dan penilaian bisnis, dan penganggaran kapital.
- ISBN 13 : 6025853061
- ISBN 10 : 9786025853067
- Judul : MANAJEMEN BIAYA
- Sub Judul : COST MANAGEMENT
- Pengarang : H. I. Nyoman Mariantha, BA, S.E., M.Si., BA, S.E., M.Si., BA, S.E., M.Si., BA, S.E., M.Si.,
- Penerbit : CELEBES MEDIA PERKASA
- Bahasa : id
- Halaman : 130
- Google Book : https://play.google.com/store/books/details?id=7Da0DwAAQBAJ&source=gbs_api
-
Ketersediaan :
Selain itu antusiasme pelaksanaan pendidikan yang sangat tinggi, didukung dengan sarana prasarana pendidikan yang cukup memadai. 2.