Sebanyak 25 item atau buku ditemukan

Sosiologi Pendidikan

Sosiologi dan ilmu pendidikan memiliki wilayah kajian yang berbeda. Namun karena perkembangan sosial yang berlangsung menyebabkan kedua disiplin ilmu ini bersinergi. Dengan kata lain, sosiologi pendidikan merupakan sub disiplin yang menempati wilayah kajian yang menjembatani disiplin sosiologi dengan ilmu pendidikan Buku ini membahas: Pengertian dan Perkembangan Sosiologi Pendidikan Sosiologi Pendidikan Ilmu pengetahuan Pendidikan dan Masyarakat Pendidikan dan Hubungan Antarkelompok Struktur Sosial Sekolah Peranan Guru di Sekolah dan di Masyarakat Kepribadian Guru Peranan Guru dan Perilaku Murid

Kegiatan pendidikan merupakan bagian dari kegiatan sosial manusia. Dengan cara ini 'pendidikan' muncul sebagai cabang dari Sosiologi. Sosiologi Pendidikan merupakan salah satu cabang dari disiplin ilmu sosiologi yang dihadapkan pada ...

Pendidikan Kewarganegaraan

Buku ini terdiri dari 8 bab, yakni: (1) Filsafat Pancasila, (2) Identitas Nasional, (3) Politik Dan Strategi, (4) Demokrasi Indonesia, (5) Hak Asasi Manusia dan Rule Of Law, (6) Hak Dan Kewajiban Warga Negara, (7) Geopolitik Indonesia, (8) Geostrategi Indonesia (Ketahanan Nasional).

Buku ini terdiri dari 8 bab, yakni: (1) Filsafat Pancasila, (2) Identitas Nasional, (3) Politik Dan Strategi, (4) Demokrasi Indonesia, (5) Hak Asasi Manusia dan Rule Of Law, (6) Hak Dan Kewajiban Warga Negara, (7) Geopolitik Indonesia, (8) ...

Cerdas Kelola Keuangan Keluarga

Belanja? Liburan? Mengapa tidak? Eh, tapi harus nabung juga, ya? Ah, pusing! Jangan pusing dulu. Buku yang ditulis oleh para ibu rumah tangga ini mengajak kita hidup lebih nyaman, bebas hutang, tanpa harus sengsara. Yeay! Buku ini ditulis berdasarkan pengalaman para ibu rumah tangga dalam mengelola keuangan keluarga masing - masing dengan cara yang mudah, namun menguntungkan. Cara yang mereka lakukan sangat sederhana, seperti mengumpulkan uang koin, belanja barang bekas, membuat emergency box, dan banyak lagi. Dijamin, setelah membaca buku ini, bakal banyak ide bermunculan yang membuat kita lebih bijaksana dalam mengelola keuangan keluarga. Pastinya dengan cara - cara yang enggak ribet dan tentu saja menyenangkan. Bukan tak mungkin buku ini bisa jadi titik balik kita semua!

Belanja? Liburan?