Sebanyak 17 item atau buku ditemukan

Mindfulness dalam komunikasi antarbudaya

mindfulness dalam komunikasi antarbudya pada kehidupan masyarakat Samin dan masyarakat Rote Ndao, NTT

On intercultural communication in Indonesia and cultural aspects of communication among local community in Sukolilo, Pati, Jawa Tengah and Rote Ndao, Nusa Tenggara Timur, Indonesia.

On intercultural communication in Indonesia and cultural aspects of communication among local community in Sukolilo, Pati, Jawa Tengah and Rote Ndao, Nusa Tenggara Timur, Indonesia.

Sistem komunikasi antarbudaya dan pengetahuan masyarakat Suku Anak Dalam di Kabupaten Musi Rawas, Propinsi Sumatera Selatan

Sociocultural changes of Suku Anak Dalam, isolated ethnic group in Kabupaten Musi Rawas, Sumatera Selatan Province.

Setelah terjadinya perubahan tersebut pengaruh adat Jawa dan Islam rupanya mulai merasuk pada kebudayaan Suku Anak Dalam seperti diperingatinya kematian pada 3 , 7 , dan 40 hari atau mayat mulai ditanam . Hal itu tidak mengherankan ...

Gagasan dakwah: pendekatan komunikasi antarbudaya

Referensi utama kajian dakwah Islam ini mengungkap sejumlah hal yang menarik terkait “dakwah dan komunikasi antarbudaya”, di antaranya: dakwah perspektif komunikasi antarbudaya, hukum berdakwah dalam Islam, tujuan dan fungsi dakwah dalam komunikasi antarbudaya, dakwah dalam perspektif komunikasi, fungsi komunikasi antarbudaya, serta profesionalitas da’i dalam komunikasi dakwah. Berbagai topik penting yang disajikan dalam buku ini sangatlah perlu dibaca oleh aktivis dakwah khususnya dan umat Islam pada umumnya. Buku persembahan penerbit Prenada Media

Sebab selama ini ada kesan bahwa bagi sebagian da'i dengan mengatasnamakan Islam yang mereka pahami cenderung tidak adaptif terhadap realitas budaya di masyarakat Indonesia khususnya, sehingga pada saat yang sama Islam “kontra ...

Kompetensi komunikasi antarbudaya

"sebuah kajian fenomenologi pada masyarakat Melayu dan Cina di Bangka

Acculturation of Chinese people and their relations with Malay people in Bangka, Indonesia.