Sebanyak 18172 item atau buku ditemukan

Legislasi fikih ekonomi dan penerapannya dalam produk perbankan syariah di Indonesia

On the implementation of Islamic economic laws in banking sector based on sharia in Indonesia.

On the implementation of Islamic economic laws in banking sector based on sharia in Indonesia.

Produk perbankan syariah di Aceh

antara kebutuhan bisnis dan kesesuaian dengan syariah

Development of Islamic banking in Nanggroe Aceh Darussalam Province, Indonesia.

Development of Islamic banking in Nanggroe Aceh Darussalam Province, Indonesia.

DIREKTORI PRODUK KREDIT DAN TABUNGAN PERBANKAN

SE-KALIMANTAN TENGAH TAHUN 2014

Berdasarkan survei Lembaga Demografi FE UI 2012[1], hanya 35.31% penduduk dewasa Indonesia yang memiliki rekening di lembaga keuangan formal. Survei tersebut sejalan dengan hasil survei rumah tangga yang dilakukan Bank Indonesia pada tahun 2011 yang menunjukkan bahwa hanya 48% masyarakat Indonesia yang memiliki tabungan di bank dan Lembaga Keuangan non bank serta pada sektor non Lembaga Keuangan (non formal). Sementara itu, menurut World Bank (2011) hanya 19,6% orang dewasa di Indonesia yg memiliki rekening di Lembaga Keuangan Formal, dan jumlah tersebut masih sangat rendah jika dibandingkan dengan negara tetangga Malaysia yang jumlahnya sudah mencapai 66,7% dan Thailand yang angkanya sudah mencapai 77,7%. Sehubungan dengan hal tersebut, dalam rangka meningkatkan jumlah penduduk yang memiliki rekening di bank, Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Tengah melaksanakan Program Edukasi Keuangan sebagai bagian dari Program Financial Inclussion yang merupakan komponen penting dari inklusi sosial dan ekonomi. Tersedianya akses terhadap layanan keuangan juga merupakan hal penting dalam upaya meningkatkan partisipasi masyarakat dalam perekonomian modern, sehingga masyarakat dapat menjadi bagian kegiatan ekonomi yang lebih luas. Salah satu permasalahan yang dihadapi oleh masyarakat atau pelaku UMKM dalam mendapatkan layanan jasa perbankan adalah keterbatasan informasi mengenai produk dan jasa bank yang sesuai dengan kebutuhan mereka, baik yang terkait dengan kredit atau pembiayaan maupun penghimpunan dana. Dalam upaya mengatasi permasalahan diatas dan merupakan bagian dari program financial inclusion, maka Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Tengah menyusun Buku Direktori Kredit dan Dana Pihak Ketiga Perbankan di Provinsi Kalimantan Tengah, yang diharapkan dapat menjadi sumber informasi bagi masyarakat atau pelaku usaha, khususnya UMKM. Akhirnya, kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu tersusunya buku ini. Semoga buku ini bermanfaat dalam upaya mendukung pembangunan di Provinsi Kalimantan Tengah [1]Survei kerjasama BI dan Lembaga Demografi FE UI pada Triwulan IV 2012

Berdasarkan survei Lembaga Demografi FE UI 2012[1], hanya 35.31% penduduk dewasa Indonesia yang memiliki rekening di lembaga keuangan formal.

Inovasi akad sebagai strategi pengembangan produk pada perbankan syariah

On product innovation of Islamic bank in Nanggroe Aceh Darussalam Province, Indonesia.

On product innovation of Islamic bank in Nanggroe Aceh Darussalam Province, Indonesia.

Manajemen Risiko dan Implementasi Jual Beli Istishna pada Produk Pembiayaan KPR Bank Syariah

Bank Syariah memberikan pembiayaan dengan prinsip mudharabah dan musyarakah, bertransaksi jual beli dengan prinsip murabahah, salam, dan istishna, serta menyewakan aktiva dengan prinsip ijarah di samping produk lainnya, seperti rahn dan qardhul-hasan. Risiko dalam bidang perbankan merupakan suatu kejadian potensial baik yang dapat diperkirakan (anticipated) maupun tidak dapat diperkirakan (unanticipated) yang berdampak negatif pada pendapatan maupun permodalan bank. Risiko-risiko tersebut tidak dapat dihindari namun dapat dikelola dan dikendalikan. Buku ini berisi 6 (enam) bab yang membahas tentang Pembiayaan dan Kredit Bank, Bank dan Karakteristik Bank Syariah, Istishna dan Pembiayaan Istishna di Bank Syariah, Risiko dan Manajemen Risiko, serta Implementasi Pembiayaan Istishna di Bank Syariah.

pengembang yang sudah mempunyai performace bagus dan berpengalaman menurut bank. a. ... Penilaian Risiko Pada fungsi penyaluran dana bank syariah memiliki kegiatan operasional perbankan, salah satunya adalah produk pembiayaan ...

Produk Perbankan Syariah

Menjelaskan secara rinci dan singkat tentang produk-produk perbankan syariah yang sekarang berkembang pesat di Indonesia.

Menjelaskan secara rinci dan singkat tentang produk-produk perbankan syariah yang sekarang berkembang pesat di Indonesia.

Preferensi Produk Bank Syariah

Pelayanan berdasarkan prinsip syariah dikelola oleh unit organisasi yang disebut Unit Usaha Syariah yang membawahi beberapa kantor cabang syariah. Secara struktural unit usaha syariah merupakan bagian dari Strategic Bussiness Unit (SBU) Ritel. Beberapa ada dibawah pengawasan Direktur Ritel BNI langsung

Pelayanan berdasarkan prinsip syariah dikelola oleh unit organisasi yang disebut Unit Usaha Syariah yang membawahi beberapa kantor cabang syariah.

DUNIA PERBANKAN  DALAM TEROPONG LEMBAGA  KEUANGAN  SYARIAH   DALAM BINGKAI  DESKRIPSI TEORI DAN APLIKASI

DUNIA PERBANKAN DALAM TEROPONG LEMBAGA KEUANGAN SYARIAH DALAM BINGKAI DESKRIPSI TEORI DAN APLIKASI Penulis : Ibnu Muhammad dan Guntoro Ukuran : 14 x 21 cm Terbit : Maret 2021 ISBN : 978-623-270-887-7 Harga : Rp 120000 www.guepedia.com Sinopsis : Kegiatan perekonomian di semua sektor usaha tidak dapat melepaskan diri dari Lembaga Keuangan Syariah. Perbankan Syariah dalam melakukan aktifitas usahanya berdasarkan pada prinsip Syariah, demokrasi ekonomi, dan prinsip kehati-hatian. Selain itu Perbankan Syariah bertujuan menunjang pelaksanaan pembangunan Nasional dalam rangka meningkatkan keadilan, kebersamaan, dan pemerataan kesejahteraan rakyat di semua wilayah. Dewasa ini perputaran uang pada dunia Perbankan Syariah telah terbukti berperan penting sebagai penopang kelancaran sebuah transaksi khususnya pada sektor perekonomian. Secara historisitasnya uang telah lama digunakan dalam kehidupan sehari-hari dan merupakan kebutuhan yang paling utama/primer dalam menggerakan roda perekonomian. Dengan adanya uang, maka sistem perekonomian dan sistem transaksi dalam dunia usaha menjadi lebih mudah dijalankan. Di tambah lagi dengan adanya bisnis yang relevan maka dapat memberikan kontribusi kepada suatu negara untuk kemajuan yang lebih baik lagi. Beranjak dari kegiatan ekonomi tersebut, buku ini disusun untuk memenuhi kebutuhan mahasiswa Perbankan Syariah, Ekonomi Islam, Hukum Ekonomi Islam, Keuangan Syariah dan untuk masyarakat secara umum. www.guepedia.com Email : [email protected] WA di 081287602508 Happy shopping & reading Enjoy your day, guys

Berdasarkan kelima prinsip ekonomi Islam diatas, maka sistem ekonomi Islam berbeda dengan sistem ekonomi konvensional. Sesuai dengan paradigma itu, ekonomi dalam Islam tak lebih dari sebuah aktivitas ibadah dari rangkaian ibadah pada ...