
APLIKASI PHP DAN MICROSOFT ACCESS PADA BIDANG AKUNTANSI DAN BISNIS
Buku ini disusun berdasarkan kurikulum Strata-1 Program Studi Akuntansi dan Manajemen, dengan tujuan membantu mahasiswa memahami materi praktikum mata kuliah Teknologi Informasi untuk Akuntansi dan Bisnis. Tantangan perusahaan saat ini adalah bagaimana menjalankan bisnis dalam perekonomian digital di mana setiap keputusan harus diambil setiap saat dengan dukungan informasi yang cepat dan akurat. Salah satu informasi yang akan dibahas pada buku ini adalah stok barang.
- ISBN 13 : 6230101734
- ISBN 10 : 9786230101731
- Judul : APLIKASI PHP DAN MICROSOFT ACCESS PADA BIDANG AKUNTANSI DAN BISNIS
- Pengarang : Hening Widi Oetomo,
- Kategori : Business & Economics
- Penerbit : Penerbit Andi
- Bahasa : id
- Google Book : http://books.google.com/books?id=CSOwDwAAQBAJ&dq=intitle:akuntansi+manajeneb+pendidikan&hl=&source=gbs_api
-
Ketersediaan :
Buku ini disusun berdasarkan kurikulum Strata-1 Program Studi Akuntansi dan Manajemen, dengan tujuan membantu mahasiswa memahami materi praktikum mata kuliah Teknologi Informasi untuk Akuntansi dan Bisnis.