A . Firman Allah dalam Al Qur ' an juz 20 S . 28 Al Qashash , ayat 88 : مالك الا وجه
له ألم اله الا هو ود الله ولا والنيوترون ( القصص ۸۸ ) " Janganlah kamu sembah Tuhan
yang lain di samping Allah . Tidak ada Tuhan ( yang berhak disembah ) ...
Buku ini memetakan persoalan-persoalan utama di seputar Filsafat Ilmu Pengetahuan. Hubungan antara filsafat dengan ilmu pengetahuan, akal dan pengalaman, pengetahuan dan kesahihan, metode ilmiah, masalah positivisme sains, perdebatan antara realisme dan anti realisme, pasca positivisme, teori kritis, dan konstruktivisme. Selain itu juga membincang perdebatan hebat berbagai aliran filsafat dalam rentang masa modern hingga posmodern, dari David Hume hingga Thomas Kuhn.